SuaraMalang.id - Sebuah video rekaman CCTV yang memperlihatkan dua orang yang diduga pasangan suami istri (pasutri) melakukan pencurian susu di sebuah minimarket, beredar di media sosial. Peristiwa itu terjadi di salah satu indomart kawasan Ciliwung, Kota Malang, Jawa Timur.
Dalam video yang diunggah oleh akun instagram @infomalangan, terlihat dua orang mengendarai sepeda motor parkir di depan minimarket.
Keduanya kemudian masuk ke dalam minimarket. Setelah itu si pria mengambil keranjang belanjaan dan mengarah ke rak bagian susu.
Sementara si wanita mengambil satu kotak susu dan membawanya ke lorong di sebelahnya. Ia kemudian memasukkan susu tersebut ke dalam tas.
Baca Juga: Ria Ricis Unggah Video Ajak Anak Main Jetski dan ATV, Warganet: Ngilu Banget
Sementara sang suami berpura-pura mengambil barang yang lain dan dimasukkan ke keranjang.
Tak hanya susu, wanita itu juga mengambil barang yang lain dan memasukkannya ke dalam tas.
Belum diketahui apakah keduanya sudah tertangkap.
Unggahan tersebut pun ramai dikomentari warganet.
"Kerja woi! Kasih anak susu dari hasil gak halal, kok tega kasih anak dari hasil haram. Kasihan banget jadi anaknya punya ortu mentalnya macam begitu," ujar renita***
Baca Juga: Profil Dedy Yon Supriyono, Wali Kota Tegal Dicibir Warganet Usai Viral Joget Bareng Biduan
"Niat mau kasih susu biar sehat, malah nanti mules-mules lho gara-gara haram hasil maling. Mending kasih air tajin matang aja. Eh, tapi harus ada berasnya," komen hija***
"Kalau sudah ketangkap nanti nangis minta damai, tetap aja," kata dcky***
"Kasihan pegawainya yang ganti kerugiannya, semoga ketangkap malingnya," komen ovin***
Kontributor : Fisca Tanjung
Berita Terkait
-
Viral Pelayanan Ramah CS BRI untuk Nasabah Disabilitas, Tuai Pujian Publik
-
Nissa Sabyan dan Ayus Menikah dengan Mahar 200 Ribu, Video Lawas 'Gelay' Viral Lagi
-
Berhubungan Erat di Masa Lalu, Ini Bukti Kedekatan Anies dan Pramono Anung
-
Rumah Rp 25 Juta Ini Menarik Perhatian Joko Anwar, Siap Berantem Sama Netizen
-
Viral Pengasuh Anak Diduga Lakukan Tindakan Asusila, Cium dan Susui Anak Majikan Tanpa lzin
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Ingin Punya Rumah Dekat Malang? Pilih KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya, Dapat Hadiah Langsung!
-
Sekjen RMI Nahdlatul Ulama Kota Batu Soroti Sikap Gumelar-Rudi Saat Debat Terakhir
-
Apple Watch SE untuk iPhone Berapa? Panduan Lengkap dan Tempat Membelinya!
-
Viral! Akibat Parkir Sembarangan, Mobil di Malang Digantungi Sampah oleh Warga
-
Getok Tarif Masuk Pantai Selok Rp70 Ribu, 2 Pria di Malang Terancam Penjara