SuaraMalang.id - Sebuah video yang memperlihatkan detik-detik sebuah langgar atau mushola ambruk saat perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW ambruk, beredar di media sosial. Hal itu diduga lantaran terlalu banyak beban di dalam langgar.
Diketahui, insiden itu terjadi di Madura, Jawa Timur.
Video itu dibagikan oleh akun instagram @wecarebangkalanmadura.
Dalam video tampak sejumlah warga yang didominasi oleh pria berada di sebuah langgar.
Baca Juga: Madura United FC Diliburkan Usai Tragedi Kanjuruhan yang Menewaskan 131 Orang
Seorang pria kemudian mengangkat kain yang menutupi segerombol buah kelapa hijau yang sebelumnya sudah diletakkan di langgar.
Warga lain pun langsung berebut untuk mengambil buah kelapa muda tersebut. Karena terlalu bersemangat untuk merebut buah kelapa, beberapa warga sampai menabrak dinding langgar yang terbuat dari anyaman bambu.
Alhasil dinding langgar tersebut sampai ambruk. Bahkan, beberapa orang terlihat jatuh ke tanah.
Meskipun begitu, mereka masih tetap melanjutkan untuk berebut buah kelapa.
Unggahan tersebut lantas menarik perhatian warganet untuk berkomentar.
Baca Juga: Panpel Madura United Umumkan Tunda Kompetisi Liga 1 Indonesia
"itu menandakan sekurang apapun masyarakat Madura selalu berusaha merayakan dan bersedekah di hari kelahiran nabi tercinta. Meski musala atau orang madura sebut langger sudah sangat lapuk," ujar himam***
"katanya adab di atas ilmu min? Nangis Rasulullah melihat ini min," kata almor***
"semoga tuan rumah diberi rezeki yang melimpah dan berkah untuk membangun lagi musalanya dengan yang lebih bagus," komen hima***
Kontributor : Fisca Tanjung
Berita Terkait
-
Madura United Dianggap Tim yang Berbahaya, Persib Bandung Ketar-ketir?
-
Dijamu Madura United, Eks Timnas Brasil U-20 Akui akan Sulit Menang?
-
3 Tim Terbawah BRI Liga 1 2024-2025 Punya Statistik Paling Jeblok, Siapa Saja?
-
6 Tim di Zona Merah Klasemen BRI Liga 1, Siapa yang Bakal Terdegradasi?
-
Pekerja Tewas Tertimpa Tower Musala di Bekasi, Damkar Kesulitan Evakuasi Korban Gegara Terkubur Reruntuhan Beton
Terpopuler
- PIK Tutup Jalan Akses Warga Sejak 2015, Menteri Nusron: Tanya Maruarar Sirait
- Honda PCX Jadi Korban Curanmor, Sistem Keyless Dipertanyakan
- Lolly Banjir Air Mata Penuh Haru saat Bertemu Adik-adiknya Lagi: Setiap Tahun Saya Tidak Pernah Tahu...
- Ketajaman Jairo Beerens: Bisa Geser Posisi Romeny, Struick hingga Jens Raven
- Tangis Indro Warkop Pecah Dengar Ucapan Anak Bungsu Dono Soal HKI: Ayah Kirim Uang Sekolah Walau Sudah Tiada!
Pilihan
-
Akhiri Piala Asia U-20 2025: Prestasi Timnas Indonesia U-20 Anjlok Dibanding Era STY
-
Bak Bumi dan Langit! Indra Sjafri Redup, Dua Orang Indonesia Ini Bersinar di Piala Asia U-20 2025
-
Megawati Hangestri Cetak 12 Poin, AI Peppers Tekuk Red Sparks 3-0
-
Pekerjaan Terakhir Brian Yuliarto, Mendikti Saintek Baru dengan Kekayaan Rp18 M
-
Sanken Tutup Pabrik di RI Juni 2025
Terkini
-
Nahas! Siswa SMK di Malang Tertimpa Pohon Saat Berangkat Sekolah
-
Berkat BRI UMKM Expo (RT) 2025, Produk Bambu Tresno Makin Dikenal Masyarakat
-
Kasus Dugaan Pencabulan di Ponpes Kota Batu, Polisi Tunggu Hasil Psikiatri
-
Aksi Tiarap Mahasiswa di Gedung DPRD Malang, Ternyata Ini Arti di Baliknya
-
Jadi Kota Pertama di Indonesia, Eigerian Malang Resmi Menyatukan Ratusan Anggota Komunitas