SuaraMalang.id - Jas hujan karet memiliki beberapa kelebihan yang mungkin tidak diketahui oleh banyak orang. Padahal kelebihan ini cukup menarik untuk diperhatikan. Bahkan, bisa menjadi salah satu pertimbangan untuk membelinya.
Karena selama ini jas hujan yang ada di luar sana memiliki bahan yang bervariasi. Ada yang menggunakan bahan terbuat dari kain kedap air dan ada juga yang terbuat dari plastik. Terlebih pada jas hujan sekali pakai.
Jadi, jika Anda belum memiliki jas hujan, ada baiknya untuk mengetahui apa saja kelebihan jas hujan karet. Dengan begitu, Anda bisa dengan mudah memahami produk sebelum memutuskan untuk membelinya.
Bisa Melar
Baca Juga: Harga Bahan Pokok di Pasar Jember Relatif Stabil sejak Kenaikan BBM, Stok Dipastikan Aman
Salah satu kelebihan utama yang dimiliki oleh jas hujan karet adalah bisa melar. Jadi, ketika digunakan dalam kondisi apapun tidak akan mudah mengalami kerusakan. Apalagi saat digunakan dengan menggunakan baju yang cukup tebal.
Selama ini beberapa mantel ataupun jas hujan biasanya menggunakan bahan yang standar saja. Akibatnya, saat digunakan dan bagian tubuh tidak pas, pinggiran dari jas hujan mengalami kerusakan atau pecah.
Apabila terbuat dari karet, beberapa bagian akan melebar. Ini bisa menghindari terjadinya kerusakan. Itulah kenapa, disarankan untuk menggunakan jas hujan ataupun mata dengan bahan karet. Jadi, tidak akan mudah rusak dan harus membelinya lagi.
Lebih Kuat Saat Dipakai
Bahan yang digunakan untuk mantel biasanya cukup bervariasi. Ada yang terbuat dari kain kedap air dan ada juga yang terbuat dari plastik serta karet. Bahan yang terbuat dari kain biasanya cukup mudah untuk dilipat serta disimpan.
Baca Juga: Tenang! Kedelai Lokal untuk Bahan Baku Tahu dan Tempe di Kudus Mulai Tersedia
Sayangnya bahan yang terbuat dari kain ini mudah sekali mengalami robek. Selanjutnya bahan plastik biasanya memiliki harga cukup murah tetapi hanya bisa digunakan selama beberapa kali saja. Apabila sudah rusak tidak akan bisa digunakan lagi.
Berita Terkait
-
Usai Timbulkan Bau Menyengat, Elnusa Petrofin Bersihkan Area Dekat Pemukiman Warga
-
Bos PLN Ungkap Perbandingan Biaya Hidrogen, Listri, dan Bensin untuk Mobil, Murah Mana?
-
Blending BBM Sepenuhnya Legal dan Sesuai SNI
-
Promo Alfamidi April 2025: Beli 2 Gratis 1, Diskon Hingga Rp10.000
-
Genjot Penjulalan, Emiten BELI Tetap Gelar Promo Diskon Tanggal Kembar di Bulan April
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
Terkini
-
Sekolah Rakyat akan Dibuka di Malang, Ini Kategori Siswanya
-
Pencurian di Malang, CCTV Bongkar Aksi 2 Maling
-
Skandal Rupadaksa Guncang UIN Malang, Rektorat Turun Tangan: Terancam Sanksi Berat
-
Misteri Tumpukan Sampah di Singosari Malang, Tutupi Jalan Desa
-
Korban Hanyut di Pantai Balekambang Malang Akhirnya Ditemukan