SuaraMalang.id - Gina Lollobrigida seorang artis berumur 95 tahun akan mencalonkan diri sebagai anggota dewan di Italia. Pemilu akan bergulir pada September 2022 mendatang.
Ia mengaku muak melihat perseteruan yang ditampilkan para anggota dewan saat rapat.
Dengan pencalonannya, Ia berharap bisa membawa anggota dewan di ruangan rapat menjadi pribadi yang berkepala dingin.
Dalam kesempatan ini, Lollobrigida akan diusung oleh partai yang digawangi para artis juga, yakni partai Sovereign and Popular Italy.
Baca Juga: Babymoon dengan Ranbir Kapoor ke Italia, Alia Bhatt Disebut Makin Charming
Partai ini merupakan salah satu partai yang menentang pengiriman senjata ke Ukraina serta menolak aksi huru hara di lautan Atlantik.
Sebelumnya, pada tahun 1999 Lollobrigida sudah pernah memasuki dunia politik. Kala itu dirinya mencalonkan diri sebagai kandidat partai Demokrat yang kala itu dipimpin Romano Prodi. Namun sayang, impiannya kala itu menuai kegagalan.
Terkini, artis senior yang baru berusia 95 tahun pada bulan Juli lalu ini ingin menjajal lagi keberuntungannya di kursi politik.
Dilansir dari The Guardian, Gina Lollobrigida mengaku dirinya terinspirasi dari Mahatma Gandhi saat memimpin India.
Mahatma Gandi Menginspirasi Gina Lollobrigida menggaungkan politik tanpa kekerasan beserta putrinya Indira Gandhi yang sempat menjadi perdana menteri India.
Baca Juga: Dampak Kekeringan Ekstrem di Sungai Italia, Ilmuwan Temukan Bom Utuh Era Perang Dunia II
Artis Hollywood yang masih terlihat bugar meski berusia 95 tahun yang kini tinggal di Italia tersebut juga mengaku menjadi teman serta fans berat Indira Gandhi, perdana menteri perempuan pertama India.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Menang Meyakinkan 5-2 di Kandang Verona, Luciano Spalletti Puji Determinasi Napoli
-
Massimiliano Allegri Lega Juventus Lakoni Start Positif di Liga Italia 2022/2023
-
Liburan Santai di Italia, Rumah Mariah Carey Seharga Rp83 Miliar Dibobol
-
Langsung Gacor di Gim Pertama Juventus, Vlahovic Ketagihan Main Bareng Di Maria dan Kostic
-
Profil Luis Maximiano, Kiper Debutan Lazio yang Dikartu Merah dalam 6 Menit
Terpopuler
- Selamat Tinggal Pelatih Persebaya Paul Munster, Dapat Hukuman Berat Kemarin
- Jakmania Gerah Persija Dipimpin Mohamad Prapanca dan Bambang Pamungkas, Pelatih: Nggak Tahu
- 1 Detik Gabung Bhayangkara FC Shayne Pattynama Cetak Rekor Jadi Pemain Termahal?
- Wonderkid 21 Tahun Minat Gabung Timnas Indonesia U-23, Sudah Tembus Skuad Utama di Klubnya
- Gantengnya Motor Petualang Yamaha TW200: Mesin Sekelas Tiger, Harga Premium Setara XMAX
Pilihan
-
PSS Sleman dalam Bahaya, Bintang Persija Tegaskan Ingin Lanjutkan Kemenangan
-
Siapa Raja Gol dan Assist BRI Liga 1? Egy Maulana Vikri Dikepung 4 Asing
-
Ogah Bernasib Seperti Yuran, Bojan Hodak Pilih Bungkam Soal Sanksi Ciro Alves
-
Temui Kasmudjo, Jokowi Tawarkan Bantuan Hukum Soal Dugaan Ijazah Palsu
-
Meski Anjlok, Penjualan Mobil Listrik Masih Unggul dari Mobil Hybrid di April 2025
Terkini
-
BRI Mengedepankan Prinsip Pertumbuhan yang Selektif untuk Menjaga Kualitas Kredit Berkelanjutan
-
Kecelakaan di Bromo: Jip Masuk Jurang, Wisatawan Asal Korea Selatan Jadi Korban
-
Holding Ultra Mikro BRI Dorong Inklusi Keuangan 182 Juta Nasabah Tabungan
-
Jalan Pakis-Turen Makin Lebar, Diusulkan Pindah Pengelolaan ke Provinsi
-
BRI Unggul di Era Digital, Raih Penghargaan Prestisius dari BSEM Tahun 2025