SuaraMalang.id - Sebuah video yang memperlihatkan seorang emak-emak mengamuk gara-gara melihat suaminya berjoget dan menyawer seorang biduan, viral di media sosial.
Video itu dibagikan oleh akun instagram @memomedsos.
Dalam video terlihat seorang wanita mengenakan gamis berwarna kuning naik ke panggung. Ia kemudian melepas salah satu sandalnya kemudian mengejar seorang oria mengenakan setelan jas hitam yang diduga suaminya.
Pria tersebut sebelumnya tengah asyik berjoget dan menyawer seorang biduan.
Baca Juga: Ayahnya Berselingkuh, Sang Anak Memohon Agar Pelakor Pergi Demi Keutuhan Keluarga
Pria tersebut kemudian turun dari panggung diikuti sang istri. Saat berada di bawah, pria itu kemudian berlari ke arah meja tamu. Beberapa wanita yang diduga teman si istri kemudian memoyoki pria tersebut.
Unggahan tersebut pun mengundang beragam komentar dari warganet.
"wanita-wanita lain menganggapnya lucu, coba kalau mereka di posisi wanita itu, mau tahu apa mereka masih ketawa-ketawa gak ya?," ujar blood***
"bininya minta duit buat dapur dijatah, pas nyawer gak pake ngitung," kata berdhan***
"istrinya marah, kalau di rumah ngasih duit itung-itungan. Giliran nyawer, loss doll tanpa perhitungan. Itu cuma tebakan saja aja, karena saya ngarang," imbuh nur***
Baca Juga: Tidur di Kelas, Cewek Ini Apes Dibangunkan Dua Guru Sekaligus
"kebutuhan dapur dilebihi dulu bang baru nyawer," ujar yoyok***
"kadang itu teman dari ibunya juga manas-manasin," komen gendis***
"jangan main hakim sendiri bu, lebih baik main hakimnya ramai-ramai," kata suda**
Kontributor : Fisca Tanjung
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
Dinilai Sangat Strategis, Pembangunan Tol Malang - Kepanjen Butuh Dana Rp 7,5 Triliun
-
Sekolah Rakyat akan Dibuka di Malang, Ini Kategori Siswanya
-
Pencurian di Malang, CCTV Bongkar Aksi 2 Maling
-
Skandal Rupadaksa Guncang UIN Malang, Rektorat Turun Tangan: Terancam Sanksi Berat
-
Misteri Tumpukan Sampah di Singosari Malang, Tutupi Jalan Desa