SuaraMalang.id - Kabar mengejutkan datang dari Banyuwangi Jawa Timur ( Jatim ). Sejumlah pemancing dikabarkan tenggelam dan hilang di lautan.
Peristiwa ini terjadi kemarin, Sabtu (16/07/2022). Dikabarkan, setidaknya ada enam orang pemancing berada di Kapal Jakung bernama Hoky yang hilang tersebut.
Keenam pemancing ini bernama Sapoan, Abbas, Zainul Dinamo, Muhadi, Zainul PDS dan Jarwanto sebagai nahkoda kapal.
Dari keenam orang tersebut hingga kini baru dua orang yang dinyatakan selamat yakni nahkoda kapal, dan Zainul Dinamo.
Sementara, Sapoan dan Abbas ditemukan dalam keadaan meninggal. Dua orang sisanya masih dalam pencarian. Kejadian ini disebabkan oleh kondisi mesin kapal yang mengalami mati dan kandas.
Kabar ini juga dibenarkan Anggota BPBD Banyuwangi Ade Setiawan. Ia mengatakan kapal yang naikin para pemancing tersebut dihantam ombak besar.
"Saat bersamaan ombak besar menghantam kapal, sehingga kapal terbalik dan tenggelam. Semua awak tercebur ke laut. Saat ini masih dalam pencarian,” ujarnya dikutip dari beritajatim.com jejaring media suara.com.
Berita Terkait
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Siapa Rolf Euren? Winger Subur Gol Keturunan Banyuwangi, Kota Kelahiran sama dengan Elkan Baggott
-
Salmon Kebanting! Ikan Lemuru Banyuwangi Punya Kandungan Setara, tapi Harga Lebih Murah
-
Abdullah Azwar Anas Kuliah di Mana? Santer Dikabarkan Bakal Masuk Kabinet Prabowo-Gibran
-
Pesona Pantai Cacalan, Asyik dan Seru Buat Jalan-Jalan!
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
-
Investigasi Kekerasan di Paser: Polisi dan Tokoh Adat Serukan Kedamaian
-
Nyawa Masyarakat Adat Paser Melayang, Massa Demo Minta Pj Gubernur dan Kapolda Kaltim Dicopot
Terkini
-
Pernyataan Penuh Arti: Mas Gum Sampaikan Maaf di Debat Terakhir, Apa Maksudnya?
-
Kris Dayanti-Kresna Dewanata Tawarkan Program Pembangunan Hijau
-
Firhando Gumelar-Rudi Sampaikan 4 Jurus Jitu Selesaikan Masalah di Kota Batu
-
Pengangguran Jadi Masalah di Kota Batu, Cawali Nurochman Siapkan Strategi Khusus
-
Firhando Gumelar Bertemu Tokoh Katolik Kota Batu: Kami Ingin Jadi Wali Kota Semua Umat Beragama