SuaraMalang.id - Move on memang gampang diucapkan, tapi sulit dipraktikkan. Ini yang terjadi pada seseorang yang ditinggal pasangan, karena perceraian, disakiti, atau meninggal dunia.
Faktanya memang tidak gampang kembali menjalin hubungan bagi orang yang mengalami fase tersebut. Seandainya dipaksakan, biasanya akan berujung pada kandasnya hubungan.
Oleh sebab itu, sebaiknya jangan buru-buru menjalin hubungan kalau memang kalian belum siap. Daripada nanti ada yang tersakiti.
Nah, berikut ini cara mengetahui apakah sebenarnya kamu sudah siap atau belum kembali menjalin hubungan setelah ditinggal mantan, seperti dikutip dari hops.id jejaring media suara.com:
Baca Juga: 4 Alasan Orang Cepat Move On, Penasaran?
Kamu hanya fokus pada diri sendiri
Kamu tidak menginginkan cinta, kamu hanya ingin belajar mencintai diri sendiri. Saat ini, kamu hanya ingin lebih dekat dengan tujuanmu dan Tuhanmu. Kamu hanya ingin fokus menyelesaikan masalahmu dan sama sekali tidak berminat untuk memulai hubungan baru dengan orang lain.
Kamu masih ingin menikmati waktu singlemu
Tanda bahwa kamu belum siap menjalani hubungan baru adalah kamu sedang menjalani kehidupan terbaikmu dan kamu tidak membutuhkan pasangan untuk melakukannya.
Kamu mungkin memiliki saudara laki-laki atau geng perempuan dan sekarang itu lebih dari cukup untuk memenuhi cinta dalam dirimu.
Baca Juga: Ini 4 Tanda Mantanmu Belum Bisa Move On darimu
Kamu masih egois
Berita Terkait
-
Timnas Indonesia Pulang ke Jakarta, Segera Bersiap Balas Dendam ke Bahrain
-
Amanda Manopo Blak-blakan: Ogah Jadi Anika di 1 Imam 2 Makmum, Kenapa?
-
Mengenal Komunitas Move On Game On, Tempat Kumpul dan Saling Dukung Pekerja yang Terkena PHK
-
Ulasan Buku Habis Galau Terbitlah Move On, Menemukan Solusi dari Masalah
-
Dikenal Kalem, Aaliyah Massaid Akhirnya Murka terhadap Haters Belum Move On: Berisik Tau Nggak!
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
BRImo Versi Bilingual Hadir: Transaksi Makin Lancar, Pengguna Makin Puas
-
Dinilai Sangat Strategis, Pembangunan Tol Malang - Kepanjen Butuh Dana Rp 7,5 Triliun
-
Sekolah Rakyat akan Dibuka di Malang, Ini Kategori Siswanya
-
Pencurian di Malang, CCTV Bongkar Aksi 2 Maling
-
Skandal Rupadaksa Guncang UIN Malang, Rektorat Turun Tangan: Terancam Sanksi Berat