SuaraMalang.id - Arema FC memastikan tikel babak semifinal Piala Presiden 2022 setelah mengalahkan Barito Putra lewat adu pinalti setelah keduanya berbagi angka 0-0 selama 2x45 menit di Stadion Kanjuruhan, Sabtu (02/07/2022).
Hasil ini memastikan langkah Arema terus melaju ke babak selanjutnya, yakni semifinal. Sementara kekalahan Barito Putra membuat langkah klub asal Banjarmasin Kalimantan Selatan itu harus angkat koper dari Malang.
Pertandingan antara Arema vs Barito Putra ini berlangsung seru. Selama 2X45 menit, kedua tim saling jual beli serangan. Khusus babak kedua, Arema yang lebih menguasai pertandingan. Namun tak ada peluang emas yang tercipta.
Laga dilanjutkan ke babak penalti. Pada babak ini, lima penendang penalti Arema berhasil menjalankan tugas dengan baik yaitu Muhammad Rafli, Bagas Adi, Adam Alis, Abel Camara dan Jayus Hariono. Sementara satu penendang gagal yaitu Evan Dimas.
Baca Juga: Arema FC Lolos ke Semifinal Piala Presiden 2022 Usai Kalahkan Barito Putera Lewat Adu Penalti
Sementara Barito Putera gagal pada dua eksekutor yaitu Renan Silva dan Dedi Hartono. Hasil ini membuat Arema FC melaju ke babak semifinal.
Pada babak ini, tim Singo Edan menunggu pemenang antara PSIS Semarang atau Bhayangkara FC.
Berita Terkait
-
Charles Lokolingoy Soroti Pentingnya Jeda Internasional untuk Mental Pemain
-
Anggap Kartu Merah Maciej Gajos Tak Adil, Carlos Pena Meradang
-
Persija Dipecundangi Arema, Carlos Pena: Rumput Stadion Patriot Buruk!
-
Cetak Gol Indah dari Tengah Lapangan, Rizky Ridho Minta Maaf
-
Dua Kartu Merah Jadi Bumbu Derita Persija Jakarta di Tangan Arema FC
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Inovasi dan Tradisi: Sinergi BRI dan Pengusaha Batik Tulis
-
BRImo Versi Bilingual Hadir: Transaksi Makin Lancar, Pengguna Makin Puas
-
Dinilai Sangat Strategis, Pembangunan Tol Malang - Kepanjen Butuh Dana Rp 7,5 Triliun
-
Sekolah Rakyat akan Dibuka di Malang, Ini Kategori Siswanya
-
Pencurian di Malang, CCTV Bongkar Aksi 2 Maling