SuaraMalang.id - Truk bermuatan kayu kecelakaan tunggal di Desa Selorejo, Kabupaten Blitar, Rabu (29/6/2022). Akibatnya, seorang dari tiga korban meninggal dunia.
Truk bernomor polisi N 9480 UI menabrak pilar jembatan hingga terguling. Muatan kayu berserakan di jalanan.
Kasat Lantas Polres Blitar, AKP Kadek Aditya Yasa Putra mengatakan kronologis kecelakaan berawal saat truk bermuatan kayu itu melaju dari arah barat ke timur. Kemudian, mengalami oleng ke kanan saat melintasi tempat kejadian perkara.
"Hasil olah TKP, pengendara truk ada 3 orang yakni Pramuni Yasmono (35) sopir, Warsito (40) dan Sawianto (42) sebagai penumpang. Dan ketiganya adalah warga Kecamatan Selorejo," katanya mengutip Suaraindonesia.co.id jejaring Suara.com, Kamis (30/6/2022).
Baca Juga: Wisata Berbasis Komunitas di Desa Wisata Semen Blitar
Dijelaskannya, penyebab kecelakaan karena truk mengalami pecah ban sebelah kanan belakang. Truk hilang keseimbangan hingga oleng.
"Atas kejadian tersebut, penumpang atas nama Warsito meninggal karena bagian kepala terbentur benda keras sedangkan Sawianto alami luka berat setelah truk oleng dan menghantam tiang tiang jembatan Selorejo," imbuhnya.
AKP Kadek menambahkan, korban Sawianto langsung dibawa ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Ngudi Waluyo Wlingi guna mendapat perawatan medis.
Berita Terkait
-
KJRI Kuching Pulangkan 2 Jenazah WNI Korban Kecelakaan di Serawak
-
Tragedi Slipi: Sopir Truk Maut Ngantuk Usai Tidur Hanya 1,5 Jam
-
Aturan Kendaraan Berat Masuk Wilayah Kota dan Jam Operasional
-
Bukan Rem Blong, Kecelakaan Truk Tabrak 8 Kendaraan Tewaskan 2 Orang di Slipi karena Sopir Ngantuk
-
Truk Gagal Rem Tabrak 7 Kendaraan di Slipi, 1 Tewas Tewas dan 3 Luka Berat
Terpopuler
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Meutya Hafid Copot Prabu Revolusi, Tunjuk Molly Prabawaty Jadi Plt Dirjen Kementerian Komdigi
- Ragnar Oratmangoen ke Media Belanda: Mimpi ke Piala Dunia itu...
- Segini Kekayaan Prabu Revolusi: Dicopot Meutya Hafid dari Komdigi, Ternyata Komisaris Kilang Pertamina
- dr. Oky Pratama Dituding Berkhianat, Nikita Mirzani: Lepasin Aja...
Pilihan
-
Dirut Baru Garuda Langsung Manut Prabowo! Harga Tiket Pesawat Resmi Turun
-
Pandji Pragiwaksono Sindir Sembako 'Bantuan Wapres Gibran' Pencitraan: Malah Branding Sendirian
-
Bansos Beras Berlanjut Hingga 2025, Siapa Saja yang Dapat?
-
Review Jelly Master, Game Mukbang Gratis yang Menggemaskan
-
Tak Ada Muka Jokowi, Ini Daftar Pahlawan di Uang Kertas Rupiah
Terkini
-
Arema FC Diterpa Kabar Buruk Jelang Laga Melawan Persita Tangerang
-
Respons Kris Dayanti Setelah Tahu Hasil Hitung Cepat Pilwali Kota Batu
-
Malang Selatan Diterjang Banjir, Puluhan Rumah Terendam
-
Hasil Hitung Cepat Pilkada 2024 di Malang Raya
-
Gumelar Beri Instruksi Penting untuk Pendukungnya: Kawal Perolehan Suara