SuaraMalang.id - Aksi seorang wanita yang tengah mencuri sepeda di sebuah teras rumah, terekam CCTV. Rekaman video itu kemudian diunggah oleh akun instagram @terangmedia.
Dalam video terlihat suasana di teras sebuah rumah. Tampak satu unit motor matic serta dua unit sepeda gowes yang tengah terparkir.
Seorang wanita mengenakan kaos putih garis-garis dan jilbab hijau army tampak berada di garasi tersebut. Ia tampak melihat ke dalam rumah.
Tak berapa lama, ia kemudian berjalan ke salah satu sepeda dewasa. Ia perlahan memundurkan sepeda lalu menaikinya dan membawanya pergi.
Baca Juga: Santuy Abis! Penjual Es Dawet Ini Lewat di Depan TNI yang Tengah Baris
Aksi pencurian ini terjadi di kawasan Perum Bumi Cikarang Asli Blok E5, Ciantra, Cikarang Selatan, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Kamis (9/6/2022) sekitar pukul 06.45 WIB.
Unggahan tersebut pun mendapat beragam komentar dari warganet.
"the power of kepepet," ujar rsyah***
"penting untuk membuat atau menutup pagar ketika sedang tidak berada di teras rumah, karena cctv hanya melihat tidak bisa mengusir, menangkap, ataupun mengejar pencuri," kata djuun***
"mungkin lagi butuh sepeda buat olahraga," komen ana***
Baca Juga: Pencuri Celana Dalam Wanita Teror Warga Nagrak Sukabumi
"mungkin dia minjem tapi gak bilang, karena keburu sayuran habis di pasar," komen hiqaf***
"nekat," ujar citra***
"Pengen punya sepeda kayanya sekedar hanya biar untuk kesono kesini. Mungkin mau beli gak punya uang sama sekali. Kalau saya pribadi mah saya iklhasin bahkan saya doakan bermanfaat buat ibu nya," ujar warganet.
Kontributor : Fisca Tanjung
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Apakah Hari Kartini Menjadi Tameng Emansipasi oleh Kaum Wanita?
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Dinilai Sangat Strategis, Pembangunan Tol Malang - Kepanjen Butuh Dana Rp 7,5 Triliun
-
Sekolah Rakyat akan Dibuka di Malang, Ini Kategori Siswanya
-
Pencurian di Malang, CCTV Bongkar Aksi 2 Maling
-
Skandal Rupadaksa Guncang UIN Malang, Rektorat Turun Tangan: Terancam Sanksi Berat
-
Misteri Tumpukan Sampah di Singosari Malang, Tutupi Jalan Desa