SuaraMalang.id - Uang hasil jual tanah waris senilai Rp 148 juta milim Rosyidi(42) amblas di gondol pencuri. Peristiwa itu terjadi usai mengambil uang dari bank dekat Alun-alun Jember, Senin (6/6/2022).
Uang tersebut tersimpan dalam tas dan berada pada mobil korban merek Toyota Sigra Putih berplat N 1378 P.
Pelaku mengambil tas dengan merusak pintu mobil sebelah kiri. Sedang rekan pelaku menunggu dari motor untuk bersiap kabur.
"Saya baru keluar dari bank, mengambil uang. Kemudian saya mau menjemput istri saya yang beli makan dan minum, tidak jauh dari lokasi parkir mobil saya. Uang itu hasil menjual lahan tanah waris," kata Rosyidi mengutip Suarajatimpost.com, Selasa (7/6/2022).
Baca Juga: Demi Bantu Masyarakat, Jember Hadirkan Program Jember Berbagi di Momen Ramadhan 1443 Hijriah
"Kira-kira dua menit itu, tiba-tiba alarm mobil saya bunyi. Padahal posisi mobil terkunci. Saya reflek lari, kemudian mengecek mobil. Tapi tiba-tiba ada dua orang (terduga pelaku), satunya di sini (ambil tas), satunya di sini di atas motor," jelasnya.
Diduga, korban telah diincar kawanan pencuri sejak memasuki bank untuk mencairkan uang.
"Saya tidak ada curiga (merasa diikuti seseorang), tiba-tiba sudah kejadian ini. Saya ambil uang Rp 148 juta. Uang itu rencananya untuk kepentingan keluarga saya," sambungnya
Sementara itu, istri korban, Musyiati juga tidak merasa curiga jika ada yang mengikuti setelah mengambil uang dari bank.
"Saat akan masuk dan keluar bank saya tidak merasa ada hal-hal yang mencurigakan. Uang itu saya ambil bersama suami dari bank, langsung dibawa ke mobil," ucapnya.
Baca Juga: Bau dari Tumpukan Sampah di Dekat Kantor Desa Jenggawah Jember Tuai Protes
"Setelah menaruh uang di mobil, saya mau beli (es) teh. Tiba-tiba alarm mobil bunyi, dan langsung saya lihat ada dua orang itu yang kabur. Saya reflek teriak rampok-rampok," imbuhnya.
Berita Terkait
-
Kumpulan Aksi Kriminalitas Selama Lebaran di Jakarta, Maling Emas hingga Preman Minta Jatah
-
ART Ditangkap di Mall, Usai Gasak Dolar Majikan di Hari Lebaran
-
Jessica Iskandar Trauma, Kasus Pencurian Berturut-turut Terjadi di Sekitarnya
-
Pembelaan Dewi Perssik Usai Dinyinyiri Gegara Kasih Beras 5 Kg dan Uang Rp 10 Ribu ke Warga Jember
-
Lebaran Duluan! Umat Islam di Jember Salat Ied Hari Ini
Terpopuler
- Pamer Hampers Lebaran dari Letkol Teddy, Irfan Hakim Banjir Kritikan: Tolong Jaga Hati Rakyat
- Kekayaan Menakjubkan Lucky Hakim, Bupati Indramayu yang Kena Sentil Dedi Mulyadi
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
- Jualan Sepi usai Mualaf, Ruben Onsu Disarankan Minta Tolong ke Sarwendah
- Bak Trio Ridho-Idzes-Hubner, Timnas Indonesia U-17 Punya 3 Bek Solid
Pilihan
-
Megawati dan Prabowo Subianto Akhirnya Bertemu, Begini Respon Jokowi
-
PM Malaysia Anwar Ibrahim Tegaskan ASEAN Solid dan Bersatu
-
Emas dan Bitcoin Banyak Diborong Imbas Ketegangan Perang Dagang AS vs China
-
Red Sparks Bangkit Dramatis, Paksa Set Penentuan di Final Liga Voli Korea 2024/2025
-
RESMI Lawan Manchester United di Malaysia, ASEAN All-Stars Bakal Dilatih Shin Tae-yong?
Terkini
-
Naik Kelas Berkat KUR BRI: Perjuangan Suryani Membangun Ekonomi Keluarga
-
Warga Senang, Desa Wunut Bagikan THR dan Hadirkan Program Perlindungan Sosial
-
Habbie, UMKM Telon Aromatik Terbaik Siap Ekspansi Pasar Global Bersama BRI
-
4 Wisata di Kawasan Cangar Ditutup Usai Longsor yang Hempaskan 2 Mobil
-
BRI Raih Penghargaan Internasional Atas Prestasi Wujudkan Pertumbuhan Ekonomi yang Bertanggung Jawab