SuaraMalang.id - Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa mengajak umat Islam di Jawa Timur ( Jatim ) agar menggelar salat gaib bagi Emmeril Kahn Mumtadz ( Eril ) mewarnai pemberitaan di Malang kemarin, Jumat (03/06/2022).
Selain itu, ada sejumlah peristiwa dan isu lain yang juga ramai dan menjadi sorotan warga di Malang dan sekitarnya:
1. Gubernur ajak umat Islam salat gaib bagi Eril
Kasus Emmeril Kahn Mumtadz (Eril) yang hilang di Sungai Aare Kota Bern Swiss memicu simpati umat Islam di Indonesia.
Baca Juga: Gubernur Khofifah Imbau Umat Islam di Jatim Gelar Salat Gaib Buat Eril, Putra Ridwan Kamil
Putra dari Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil itu hilang sejak beberapa waktu lalu terseret arus sungai. Sampai sekarang tubuh Eril belum ditemukan.
Mengingat waktu hilangnya Eril yang begitu lama, besar kemungkinan Eril tidak selamat alias meninggal dunia. Oleh sebab itu masyarakat di Indonesia ikut mendoakannya.
Tidak terkecuali Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa. Ia bahkan mengimbau warga Muslim untuk menyempatkan salat gaib bagi Eril.
2. Pemkot Malan berencana naikkan tarif angkot
Pemerintah Kota Malang berencana menaikkan tarif angkutan umum pada 2023 mendatang. Kekinian, Dinas Perhubungan (Dishub) Pemkot Malang mengkaji wacana kenaikan tarif angkot tersebut.
Baca Juga: Pemkot Malang Ancang-ancang Menaikkan Tarif Angkutan Umum
Kepala Bidang Angkutan, Dishub Pemkot Malang, Soni Bachtiar mengatakan, pihaknya masih melakukan kajian kenaikan tarif. Jika telah tuntas dan disetujui, maka selanjutnya terbit Peraturan Wali Kota (Perwal) tentang penyesuaian tarif baru angkot.
Berita Terkait
-
Picu 'Bencana' di Malang, Ini Aturan Penerbangan Balon Udara dan Sanksi Bagi yang Melanggar
-
7 Tempat Wisata di Malang, Liburan Seru Sambil Menikmati Udara Sejuk
-
Liburan Anti Bosan di Malang Skyland: Panduan Lengkap Harga Tiket dan Aktivitas
-
BRI Tebar Kebaikan di Bulan Suci, Ribuan Sembako Disalurkan & Pemudik Dimudahkan
-
Selain Selingkuh, Ridwan Kamil Dituding Tak Bayar Jasa Influencer yang Bantu Kampanye
Tag
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Tim Piala Dunia U-17 2025: Usia Pemain Zambia Diragukan Warganet: Ini Mah U-37
-
Meski Berada di Balik Jeruji, Agus Difabel Nikahi Gadis Dengan Prosesi Perkawinan Keris
-
7 Rekomendasi HP Murah RAM 12 GB terbaik April 2025, Performa Handal
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
Terkini
-
Pencurian di Malang, CCTV Bongkar Aksi 2 Maling
-
Skandal Rupadaksa Guncang UIN Malang, Rektorat Turun Tangan: Terancam Sanksi Berat
-
Misteri Tumpukan Sampah di Singosari Malang, Tutupi Jalan Desa
-
Korban Hanyut di Pantai Balekambang Malang Akhirnya Ditemukan
-
Sosok Bule Jerman yang Selamatkan Santri Terseret Ombak Pantai Balekambang