SuaraMalang.id - Ramadhan ini aksi balap liar anak-anak muda kian merajalela di sejumlah daerah. Sala satunya di Pasuruan Jawa Timur ( Jatim ).
Sabtu pagi, (09/04/2022), sekitar pukul 00.45 WIB, sekumpulan anak muda berkerumun di Jalan Kalitengah Dusun Karangjati Kecamatan Pandaan Kabupaten Pasuruan.
Mereka memacu dan menggeber sepeda motornya di jalanan tersebut hingga menutup akses jalan. Dampaknya aktivitas warga setempat menjadi terganggu.
Aktivitas para pemuda ini belakangan dikeluhkan dan meresahkan warga dengan suara bising kenalpotnya tengah malam. Tak hanya itu para pemuda ini memblokade satu jalur penuh untuk arena trecknya.
Baca Juga: Aksi Pencurian Motor di Minimarket Terekam CCTV, Korbannya Ternyata Istri Anggota Brimob
"Hampir setiap hari anak-anak ini balap motor setiap malam. Apalagi jika hari-hari weekend malah lebih rame lagi," ujar Reni salah satu pedagang kopi, seperti dikutip dari beritajatim.com jejaring media suara.com.
Reni juga mengatakan bahwa balap liar ini mulai diadakan pukul 11.00 sampai dengan 03.00 WIB. Dimana pada waktu itu banyak warga yang sedang beristirahat.
"Mulainya ya sekitar pukul 11.00 sampai mau sahur. Padahal kan jam segitu waktunya orang tidur," ujarnya.
Reni juga mengatakan meski polisi sudah berpatroli namun masih kerap terjadi. Hal ini dikarenakan tidak adanya pemuda yang tertangkap saat balap liar.
Tak hanya Reni, Heri juga kerap menyayangkan perbuatan pemuda Pasuruan ini. Karena dirinya kerap kesulitan jika hendak membersihkan dan memasukkan gerobak dagangannya kedalam tempat tinggalnya.
Baca Juga: Pemuda Pasuruan Ini Nekat Lawan 4 Begal Motor, Tangannya Sampai Luka Kena Bacok
"Waktu itu saya juga sampai kewalahan memasukkan gerobak ke dalam gang. Karena banyak sepeda motor yang menutup jalan," kata Heri menambahkan.
Berita Terkait
-
Pembalap Nasional Antusias ikuti Pertamina Mandalika Racing Series 2025 Putaran Pertama
-
Pemandian Alam Banyu Biru, Spot Terbaik untuk Berenang di Kolam Alami
-
Safari Ramadhan ke Ponpes Pasuruan, Bahlil Sebut Peran Ulama Penting untuk Persatuan Indonesia
-
Wisata Kebun Pak Budi, Tempat Wisata untuk si Pencinta Pertanian di Pasuruan
-
Agrowisata Bhakti Alam, Wisata Alam dengan Konsep Pertanian di Pasuruan
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Dinilai Sangat Strategis, Pembangunan Tol Malang - Kepanjen Butuh Dana Rp 7,5 Triliun
-
Sekolah Rakyat akan Dibuka di Malang, Ini Kategori Siswanya
-
Pencurian di Malang, CCTV Bongkar Aksi 2 Maling
-
Skandal Rupadaksa Guncang UIN Malang, Rektorat Turun Tangan: Terancam Sanksi Berat
-
Misteri Tumpukan Sampah di Singosari Malang, Tutupi Jalan Desa