SuaraMalang.id - Sebanyak 2.600 unit kendaraan dinas milik Pemkab Tulungagung diperiksa Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI, Selasa (29/03/2022).
Audit aset ini dilaksanakan secara ketat. Satu demi satu kendaraan diperiksa oleh BPK di halaman Gedung Olahraga (GOR) Lembupeteng sisi barat kota.
Menurut Bupati Tulungagung Maryoto Birowo, pemeriksaan kendaraan oleh BPK tersebut untuk mengetahui kesesuaian penggunaan kendaraan dinas.
"Kendaraan dinas berdasarkan ketentuan yang melekat maka harus dipelihara dengan baik," katanya seperti dikutip dari ANTARA.
Ia menyebutkan banyak dari kendaraan dinas sudah berusia tua. Kendaraan dinas tua ini sebagian sudah dalam keadaan rusak, dan dibiarkan di pojok kantor.
"Kalau rusak selama bisa diperbaiki dahulu," katanya menambahkan.
Kendaraan dinas bisa dilelang jika sudah berusia di atas 5 tahun.
Kendaraan yang dihapuskan dengan cara dilelang adalah yang sudah berusia tua, seperti jenis Honda Win.
Dalam audit tersebut, warga dan awak media bisa melihat aktivitas pemeriksaan oleh tim BPK.
Baca Juga: BPK Memeriksa 2.600 Unit Kendaraan Dinas Pemkab Tulungagung
Ada ribuan kendaraan pelat merah yang diparkir berjajar, mulai jenis sepeda motor, motor beroda tiga, mobil dinas, hingga truk pengangkut sampah. ANTARA
Berita Terkait
-
Ali Asyhar Tak Dekat Kekuasaan Bisa Jadi Kepala BPK Jakarta, Pramono Anung Heran: Siapa yang Bisikin?
-
Masih Ada Potensi Besar, BPK Mau Usut Kerugian Negara Kasus Korupsi Pertamina
-
Danantara Tak Bisa Diaudit KPK dan BPK, Mahfud MD Cemas: Kok Bisa Institusi Tak Bisa Diawasi?
-
Polisi Selamatkan 47 Ponsel Korban Copet di Konser Tipe-X Tulungagung
-
Metode Penghitungan Dipertanyakan, Kasus Korupsi Timah Makin Rumit
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Warga Pilih Beli Emas Batangan, Penjualan Emas Perhiasan Turun di Pekanbaru
-
Harga Emas Antam Nggak Pernah Bosen Naik, Hari Ini Tembus Rp1.980.000/Gram
-
Perempuan Gratis Naik Transportasi Umum di Jakarta Hari Ini, dari LRT Hingga MRT
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
Terkini
-
Bukan Malang atau Blitar, Venue Derbi Panas Arema FC vs Persebaya Dipindahkan
-
Inovasi dan Tradisi: Sinergi BRI dan Pengusaha Batik Tulis
-
BRImo Versi Bilingual Hadir: Transaksi Makin Lancar, Pengguna Makin Puas
-
Dinilai Sangat Strategis, Pembangunan Tol Malang - Kepanjen Butuh Dana Rp 7,5 Triliun
-
Sekolah Rakyat akan Dibuka di Malang, Ini Kategori Siswanya