SuaraMalang.id - Kebakaran melanda pom mini di Desa Kencong Kecamatan Kepung Kabupaten Kediri, Sabtu (19/3/2022). Akibatnya, pemilik pom Suhadi (61) terluka.
Kapolsek Kepung Iptu Sarwo Edy mengatakan kronologi kejadian kebakaran bermula dugaan percikan api saat korban sedang memindahkan bensin dari drum ke mesin pom mini.
Api menyambar hingga mesin pom mini meledak. Akibat insiden tersebut, tiga unit mobil dan empat sepeda motor yang terparkir di garasi rumah milik korban hangus terbakar.
“Korban mengalami luka bakar pada tangannya saat menyelamatkan diri,” katanya mengutip beritajatim.com.
Pemadam kebakaran dari Pemkab Kediri mengerahkan tiga unit mobil damkar.
“Warga bersama petugas bergotong royong memadamkan api di rumah korban. Selang satu jam kemudian api bisa dipadamkan,” jelasnya.
Kekinian, korban telah menjalani perawatan medis di klinik setempat.
“Untuk pemilik rumah yang mengalami luka bakar telah dibawa ke klinik Asyifa’ Kepung,” pungkasnya.
Berita Terkait
-
Kebakaran Hebat di Panti Jompo Spanyol, 10 Orang Tewas
-
Kebakaran Lahan di Gunung Rinjani, Jalur Pendakian Senaru Ditutup Sementara
-
Kronologi Kebakaran Gedung Kopegmar Jakarta Utara, 80 Damkar Dikerahkan
-
Satu Keluarga Tewas Terbakar Saat Api Melalap Sejumlah Rumah di Papanggo
-
Maarten Paes Tiba Duluan, Respon Kocak Netizen: Mampir Kediri Dulu, Makan Tahu Takwa
Terpopuler
- Pernampakan Mobil Mewah Milik Ahmad Luthfi yang Dikendarai Vanessa Nabila, Pajaknya Tak Dibayar?
- Jabatan Prestisius Rolly Ade Charles, Diduga Ikut Ivan Sugianto Paksa Anak SMA Menggonggong
- Pengalaman Mengejutkan Suporter Jepang Awayday ke SUGBK: Indonesia Negara yang...
- Ditemui Ahmad Sahroni, Begini Penampakan Lesu Ivan Sugianto di Polrestabes Surabaya
- Pesan Terakhir Nurina Mulkiwati Istri Ahmad Luthfi, Kini Suami Diisukan Punya Simpanan Selebgram
Pilihan
-
Tepok Jidat! Arab Saudi Kuat Banget, Timnas Indonesia Bisa Menang Nggak?
-
5 HP Redmi Sejutaan dengan Baterai Lega dan HyperOS, Murah Tapi Kencang!
-
Hak Masyarakat Adat di Ujung Tanduk, Koalisi Sipil Kaltim Mengecam Kekerasan di Paser
-
Waspada, Kebiasaan Matikan Lampu Motor di Siang Hari Bisa Berujung Bui
-
Kenaikan PPN 12% Jadi Nestapa Kelas Menengah, Orang Kaya Sulit Dipajaki?
Terkini
-
Dukungan untuk Gumelar-Rudi Terus Mengalir Jelang Coblosan
-
Lampu Mobil Bikin Silau Mata, Selebgram Kota Malang Kena Tilang
-
Trauma PSS Sleman, Arema FC Pantang Remehkan Madura United
-
Polisi Buru Pencuri Ban Serep di Klojen, Imbau Warga Pasang Pengaman Tambahan
-
Joel Cornelli Ramu Strategi Khusus, Arema FC Matangkan Persiapan di Kaki Gunung Semeru