SuaraMalang.id - Sebuah video yang memperlihatkan seorang anak perempuan membentak bapaknya karena tidak diperbolehkan jalan dengan teman laki-lakinya, viral di media sosial. Diketahui, teman lelakinya tersebut baru dikenal oleh si perempuan.
Video cewek bentak bapak tersebut dibagikan oleh akun TikTok andikakukuh.
Dalam keterangan unggahan tersebut diketahui peristiwa terjadi di Desa Gabus, Kecamatan Gabus, Kabupaten Grobogan, Jawa Tengah, Jumat (18/3/2022).
Dalam video terlihat suasana yang cukup ramai di pinggir jalan. Terlihat sebuah mobil berwarna abu-abu tengah parkir di pinggir jalan.
Baca Juga: Dikritik Megawati, Ini 6 Aksi Viral Emak-emak Cari Minyak Goreng, Ada yang Meninggal Dunia
Seorang pria mengenakan baju hijau tampak berbicara dengan seorang cewek berhijab hitam.
"kamu yang malu-maluin kamu. kamu diajak pulang gak mau kamu," ujar si bapak.
Si anak perempuan pun tak menghiraukan ucapan bapak tersebut dan justru berteriak. Dia kemudian masuk ke dalam mobil.
Diketahui, terdapat seorang anak perempuan yang saat itu hendak jalan-jalan naik mobil bersama teman laki-lakinya.
Namun bapak dari si anak perempuan tersebut melarangnya untuk pergi.
Baca Juga: Heboh Doni Salmanan Bebas dan Rebahan di Sofa: Dia Aslinya Ada Dua
Alasannya lantaran anaknya tersebut baru saja kenal dengan teman laki-lakinya.
Berita Terkait
-
Profil PT Melia Sehat Sejahtera yang Viral Diduga Lakukan Pemaksaan, Siapa Pemiliknya?
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Inovasi dan Tradisi: Sinergi BRI dan Pengusaha Batik Tulis
-
BRImo Versi Bilingual Hadir: Transaksi Makin Lancar, Pengguna Makin Puas
-
Dinilai Sangat Strategis, Pembangunan Tol Malang - Kepanjen Butuh Dana Rp 7,5 Triliun
-
Sekolah Rakyat akan Dibuka di Malang, Ini Kategori Siswanya
-
Pencurian di Malang, CCTV Bongkar Aksi 2 Maling