SuaraMalang.id - Sebuah video yang memperlihatkan sepasang kekasih yang pura-pura tak saling kenal saat membeli minyak goreng di supermarket, viral di media sosial.
Aksi mereka ini pun menarik perhatian warganet. Video tersebut pertama kali diunggah oleh akun TikTok @vina.septiane.
Dalam video berdurasi pendek tersebut memperlihatkan situasi di kasir sebuah minimarket.
Diketahui, pemilik akun disuruh ibunya untuk membelikan minyak goreng. "Ibu aku: dek pulangnya beliin minyak goreng ya," tulis dalam keterangan video.
Pemilik akun yang saat itu sedang keluar dengan kekasihnya pun sampai rela pura-pura tidak kenal agar bisa membeli minyak goreng.
"demi minyak goreng aku sama doi rela diem-dieman pura-pura gak kenal," tulisnya lagi.
Dia pun menyorot kekasihnya yang berdiri cukup jauh saat berada di kasir. Pria yang membawa minyak goreng itu pun mencuri-curi pandang saat tahu dirinya sedang direkam.
Sontak saja, unggahan tersebut langsung mengundang beragam komentar dari warganet.
"kasir be like: kayaknya aku kenal," tulis pend***
"gua yang kerja jadi kasir, kadang nahan mau ngakak lihat orang-orang bisa-bisanya nggak saling kenal, padahal keluarga," kata sagi***
"kan memang bukan 2 keluarga," ucap azzi***
"aku juga kak," ucap relia***
"iya kak minyak goreng minimal satu orang 2 minyak goreng gak boleh lebih," kata keyla***
"bapak gua sama ibu gua," ucap reza***
"ini rencana mamaku, katanya nanti beli minyak pura-pura nggak kenal sama mama," ucap kia***
Berita Terkait
-
Viral Pedagang Bakso Jatuh Terguling Sampai Jualannya Tumpah-ruah Malah Diyakini Cuma Akting, Modus Penipuan Baru?
-
Wanita Ini Sakit Jelang Pernikahan, Sampai Rela Make Up Masih Pakai Selang Oksigen
-
Eks Cleaning Service Bacok HRD, Dirut PD Pasar Kabupaten Tangerang Viral Pamer Uang
-
Gawat! Minyak Goreng Kemasan di Lhokseumawe Mulai Langka
-
Viral Kisah Miris Pasien OTG, Dipaksa Karantina di Tempat Tak Layak, Dijemput Mobil Bak Satpol PP
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
BRI Resmi Buka Pengusaha Muda BRILiaN 2025, Dorong Inovasi dan Kolaborasi Generasi Muda Indonesia
-
Saldo DANA Gratis Emergency: Isi Pulsa & Kuota Langsung Bisa Masuk Dompet Digital
-
Nikmati Kemudahan Beli Tiket Konser Bryan Adams 2026 Lewat BRImo, BRI Suguhkan Layanan Menarik
-
DANA Kaget: Booster Belanja Awal Bulanmu! Klaim Sekarang, Langsung Cair
-
Kinerja Kinclong, BRI Bakal Buyback Rp 3 Triliun Saham