SuaraMalang.id - Aksi seorang ibu-ibu tengah mencuri mainan di toko mainan terekam CCTV. Bahkan, dia melancarkan aksinya bersama sang anak.
Dilansir dari akun instagram @seputar_pasuruan, pencurian itu berawal saat seorang ibu-ibu bersama anak laki-lakinya berkunjung untuk membeli mainan di salah satu toko mainan di daerah Petamanan Kota Pasuruan, Jawa Timur.
Sang ibu diketahui mencari mainan yang harganya di bawah Rp 20 ribu dan minta untuk dibungkus kado.
Ketika mainan dibungkus di kasir, sang ibu melancarkan aksinya untuk mengambil beberapa mainan di toko tersebut dan dimasukkan ke dalam daster yang dikenakan.
Kejadian ini baru disadari ketika pemilik toko melihat ada banyak barangnya yang hilang dan akhirnya dilakukan pengecekan di CCTV.
Dalam video itu sendiri terlihat ibu-ibu yang mengenakan daster berwarna hitam dengan cepat mengambil beberapa mainan yang ada di rak. Dia kemudian memasukkan mainan tersebut ke dalam kantong yang dibawanya.
Selanjutnya, dia memasukkan kantong berisi mainan tersebut ke dalam roknya. Sementara sang anak terlihat sedang mengamati mainan.
Ibu tersebut kemudian terlihat membawa balon berbentuk power ranger dan membawanya ke kasir.
Sontak saja, unggahan tersebut langsung banjir komentar dari warganet.
Baca Juga: Shift Malam, Ibu Bawa Anak 9 Bulan Kerja Naik Motor, Kisahnya Getarkan Hati
"mungkin dia nggak nyadar kalau ada cctv," ujar tantri***
"jadi nggak tenang belanja pakai gamis/daster. Dikira bawa buntelan," kata faaa***
"disembunyikan di dalam rok tapi kok gak jatuh apa ada pengaitnya," ucap @risan***
"kok bisa ngajarin anaknya jadi maling, anaknya yang mengalihkan ibunya yang ngutil," kata mega***
"pencuri handal," ucap notdo***
"Lohh min toko mainan di sebelah rumah itu, wahh perlu waspada ikii," kata eka***
Berita Terkait
-
Shift Malam, Ibu Bawa Anak 9 Bulan Kerja Naik Motor, Kisahnya Getarkan Hati
-
Lihat Motif Baju Pengendara Motor, Tiba-Tiba Dibikin Syok Ternyata Hewan Sungguhan, 'Merinding Gue'
-
Viral Pria Makan di Hajatan Orang Tak Dikenal sampai Nekat Salaman, Ekspresi Bingung Pengantin Jadi Sorotan
-
Viral Aksi Kakek Sampai Rela Nyeker Demi Temani Cucu Main Sepeda, Publik Ikut Terenyuh dan Kompak Panjatkan Doa
-
Terekam CCTV, Perempuan Asing Banting Dagangan Orang Pinggir Jalan, Kelar Langsung Ngacir Pakai Motor
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 10 Lipstik Paling Laris di Shopee Indonesia, Brand Lokal Mendominasi
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Gunung Semeru Erupsi Lagi, Letusan 700 Meter Warnai Pagi Malang dan Lumajang
-
CEK FAKTA: Dito Ariotedjo Sebut Jokowi Terima Rp 2 Triliun dari Gus Yaqut, Benarkah?
-
BRI Ungkap Prospek Fintech Indonesia di Hadapan Investor Global
-
Peran Strategis UMKM Disorot Dirut BRI dalam Forum Keuangan Global WEF Davos
-
CEK FAKTA: China Resmi Tutup Pintu Wisatawan Israel, Benarkah?