SuaraMalang.id - Polisi menggerebek arena judi sabung ayam di Jember Jawa Timur ( Jatim ). Sebanyak 34 kendaraan sepeda motor ditinggal lari pemiliknya.
Penggrebekan itu, dilakukan Tim Alap -Alap Sat Samapta Polres Jember di Dusun Karanganyar Desa Karangrejo Gumukmas, Minggu (12/12/2021) sekitar pukul 13.00 WIB.
"34 sepeda motor yang tidak sesuai dengan spketek kita amankan," kata Kasat Samapta Polres Jember AKP Eko Basuki dikonfirmasi melalui selulernya.
Selain sepeda motor, barang bukti yang juga berhasil diamankan, 5 kurungan ayam, 2 jam dinding, 2 ranjang dan 5 ekor ayam.
Penggrebekan itu, berdasarkan informasi masyarakat, dimana lokasi tersebut sering dijadikan judi sabung ayam.
"Dimana Jember masih dalam posisi PPKM level 3 dan masih dilarang berkerumun," jelas Eko.
Karena kedatangan Polisi menggunakan kendaraan dinas dan berseragam lengkap, sehingga para penjudi dari jauh sudah kelihatan kedatangan petugas.
"Jadi sesampainya dilokasi, para penjudi sudah lari dan bubar," ujarnya.
Kasat Samapta mengimbau masyarakat, agar saling peduli dengan lingkungan, dengan menjaga keamanan dan ketentraman.
Baca Juga: Jadi Urat Nadi Perekonomian, Bupati Jember Perbaiki Jalan Sepanjang 1.000 Kilometer
"Apabila ada sesuatu, masyarakat untuk melaporkan ke kami, atau petugas lainnya," katanya menegaskan.
Kontributor : Adi Permana
Berita Terkait
-
Jadi Urat Nadi Perekonomian, Bupati Jember Perbaiki Jalan Sepanjang 1.000 Kilometer
-
Bupati Jember : Musik Patrol Cerminkan Sinergi dan Kolaborasi
-
Untuk Angkat Potensi dan Asetnya, Kabupaten Jember Kenalkan Program J KUEREN
-
Hendy Siswanto Berkomitmen Angkat Kopi Jember ke Pasar Internasional
-
Mahasiswi UIN KHAS Jember Jadi Korban Begal Pantat
Terpopuler
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
- Fakta-Fakta Korupsi Bupati HSS Kalsel, Diduga Minta Dana Proyek Puluhan Miliar
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- 18 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Oktober: Klaim Ballon d'Or 112 dan Gems
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
Lewat MotoGP Mandalika 2025, BRI Dorong Sport Tourism Nasional dan Kebangkitan Ekonomi Daerah
-
BRI Kembangkan UMKM Kuliner Asal Padang Agar Siap Bersaing di Pasar Global
-
BRI Gelar Consumer Expo 2025 di Surabaya: Solusi Finansial Terintegrasi untuk Gaya Hidupmu!
-
Rebutan DANA Kaget, Khusus Warga Malang, Siapa Cepat Dia Dapat
-
Lewat AgenBRILink, BRI Hadirkan Layanan Inklusi Keuangan di 66 Ribu Desa