SuaraMalang.id - Menyeruak kasus dugaan pungutan liar atau pungli di Pasar Wisata Masjid Cheng Ho, Pasuruan, Jawa Timur. Kekinian, dugaan perkara itu sedang didalami kepolisian setempat.
Dugaan pungutan liar (pungli) di pasar wisata Ceng ho Pandaan berlanjut ke proses hukum. Saat ini, polisi mendalami kasus itu dengan menggali informasi serta data.
Kanit Tipikor Polres Pasuruan Ipda Wachid S Arief mengatakan, dalam rangka pendalaman kasus, pihaknya juga akan berkoordinasi dan meminta data dari Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disprindag) Kabupaten Pasuruan. Tujuannya untuk menyelisik adakah kerugian negara dari dugaan pungli tersebut.
“Kasus ini masih kita dalami mencari informasi serta data. Makanya kita harus mempelajari dulu apakah ditemukan kerugian negara atau tidak,” katanya mengutip dari Beritajatim.com jejaring media Suara.com, Jumat (10/12/2021).
Baca Juga: Sejarah Kabupaten Pasuruan, Tempat Tumbuh Tanaman Suruh
Terpisah, Kepala Disperindag Kabupaten Pasuruan, Diano Vella Fery mengatakan, pihaknya akan menindaklanjuti informasi dugaan pungli yang di Pasar Wisata Masjid Cheng Ho dengan menginvestigasi pihak-pihak terkait.
“Langkah awal kita akan lakukan evaluasi dari hasil investigasi. Kita juga akan mengundang para pihak termasuk menyelaraskan regulasi dengan mengundang OPD terkait guna penertibannya,” ujarnya.
“Apabila ada persoalan di pasar wisata Cheng Ho pandaan. Iya harus diselesaikan secara musyawarah,” tutupnya.
Berita Terkait
-
Terdakwa Ungkap Ada Intervensi dari Tahanan Korupsi Jika Tolak Duit Pungli: Dia Tahu Jumlah Anak dan Alamat Saya
-
Terdakwa Pungli Rutan KPK Ungkit Pernah Rawat Tahanan Sakit Parah: Buang Air Kecil Saja Tak Bisa
-
Sampai Nangis di Persidangan, Terdakwa Pungli Rutan KPK Menyesal Ikut Peras Tahanan Korupsi
-
Rela Setor Uang Rp20 Juta ke Petugas Rutan KPK, Tahanan Koruptor Ngaku 'Tersiksa' di Sel Isolasi: Sangat Menyakitkan
-
Bikin Ngeri! Curhatan Eks Tahanan Terpaksa Setor Pungli karena Ditakut-takuti 'Setan Penghuni' Rutan KPK
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Getok Tarif Masuk Pantai Selok Rp70 Ribu, 2 Pria di Malang Terancam Penjara
-
Pernyataan Penuh Arti: Mas Gum Sampaikan Maaf di Debat Terakhir, Apa Maksudnya?
-
Kris Dayanti-Kresna Dewanata Tawarkan Program Pembangunan Hijau
-
Firhando Gumelar-Rudi Sampaikan 4 Jurus Jitu Selesaikan Masalah di Kota Batu
-
Pengangguran Jadi Masalah di Kota Batu, Cawali Nurochman Siapkan Strategi Khusus