Scroll untuk membaca artikel
Muhammad Taufiq
Jum'at, 10 Desember 2021 | 10:27 WIB
Relawan kesehatan memeriksa korban bencana letusan Gunung Semeru [Foto: ANTARA]

Arto juga menekankan pentingnya penerapan protokol kesehatan untuk mencegah penularan COVID-19 di tempat-tempat pengungsian warga yang terdampak peningkatan aktivitas Gunung Semeru.

"Jangan hanya mencegah debu masuk ke tenda pengungsian, tetapi perlu ditimbang juga mengenai upaya untuk mencegah penyebaran COVID-19," katanya. ANTARA

Load More