SuaraMalang.id - Ada banyak hadian item menarik dalam kode redeem Mobile Legends (ML) hari ini, 2 November 2021.
Jadi buat kalian para penggemar game jeni MOBA yang dikembangkan dan diterbitkan oleh Moonton, anak usaha dari ByteDance, ini buruan klaim.
Saat ini kode redeem sudah bisa diklaim secara gratis. Berkat kode redeem ML 2 November 2021, pemain bisa mengklaim item tanpa melakukan pembelian dalam game.
Berikut ini beberapa kode redeem ML 2 November 2021 yang bisa diklaim oleh pemain, berdasarkan video yang diunggah saluran YouTube Ming Official dan MTL Channel:
56j3jqx42wqe22cgc
5rqt8y7b2u5y22cga
wk37c48swhub22cmr
s2k1bt3gv228b
kb27sj22kbve
Untuk melakukan penukaran kode redeem ML juga sangat mudah. Pemain hanya perlu melakukan langkah demi langkah di bawah ini:
Jika berhasil, masuk ke akun Mobile Legends pemain dan hadiah akan langsung dikirim langsung melalui in-game mail.
Biasanya, hanya dibutuhkan waktu hitungan menit untuk mendapatkan item gratis.
Jika gagal mengklaim kode redeem ML 2 November 2021, ulangi cara di atas dan coba masukkan kode redeem Mobile Legends lainnya hingga berhasil.
Baca Juga: Ayo Segera Tukar! Kode Redeem ML 2 November 2021
Harap diingat, jika pemain telah menggunakan kode redeem ML dengan huruf akhir terlalu sering, hal itu bisa menyebabkan limit akses kode ke dalam akun.
Selain itu, kode redeem ML 2 November 2021 juga memiliki masa penggunaan, sehingga kemungkinan besar pengguna tidak dapat mengklaim seluruh kode redeem ML di atas jika telah mencapai batas. Semoga berhasil!
Tag
Berita Terkait
-
Ayo Segera Tukar! Kode Redeem ML 2 November 2021
-
Rebut Urban Rager Weapon! Klaim Kode Redeem FF 2 November 2021
-
Player Old dan New, Ini Kode Redeem FF 2 November 2021 Terbaru
-
Kode Redeem FF 2 November 2021 Terbaru, Segera Klaim Sobat Booyah!
-
Kode Redeem FF 1 November 2021, Pastikan Hadiah Kejutan Jadi Milikmu!
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
CEK FAKTA: Dito Ariotedjo Sebut Jokowi Terima Rp 2 Triliun dari Gus Yaqut, Benarkah?
-
BRI Ungkap Prospek Fintech Indonesia di Hadapan Investor Global
-
Peran Strategis UMKM Disorot Dirut BRI dalam Forum Keuangan Global WEF Davos
-
CEK FAKTA: China Resmi Tutup Pintu Wisatawan Israel, Benarkah?
-
CEK FAKTA: Purbaya Hapus Dana Desa dan Diganti Subsidi Listrik hingga Sembako, Benarkah?