SuaraMalang.id - Pembunuhan sadis terhadap seorang pemilik warung di Kecamatan Kejayan Kabupaten Pasuruan akhirnya terungkap.
Pelaku akhirnya dibekuk oleh kepolisian setempat. Terungkap pula kalau motif pembunuhan adalah perampokan. Aksi pencurian yang akan dilakukan pelaku di warung tepergok korbannya.
Sehingga, kasus ini berlatarbelakang tindak pidana pencurian. Peristiwa berdarah tersebut terjadi pada Minggu (24/10) pukul 03.00 WIB.
Pembunuhan terjadi di depan warung milik korban Dusun Gogoran Desa Sladi Kecamatan Kejayan Kabupaten Pasuruan. Korban tergeletak di depan warungnya dengan luka di badan dan kepala.
Baca Juga: Heboh Warga di Pasuruan Lihat Bunga Bangkai Tumbuh di Tepian Sungai
Pelaku yang berniat membobol warung berhasil kepergok pemilik warung. Pelaku yang berinisial FR dan MED akhirnya menyerang korban dengan golok pedang.
"Terdapat dua pelaku yang yang berniat membobol warung korban. Tetapi karena kepergok pemilik warung akhirnya FR menyerang korban dengan golok pedang miliknya," ujar Kapolres Pasuruan AKBP Erick Frendriz, seperti dikutip dari beritajatim.com, jejaring media suara.com.
Pelaku membacok punggung korban sebanyak 3 kali dan 1 kali golok pelaku melayang di kepala korban. Tak hanya itu, pelaku juga memukul korban dengan pipa galvalum.
Dalam kasus ini pelaku dikenakan pasal 365 ayat 4 KUHP dengan ancaman pidana seumur hidup atau 20 tahun penjara.
"Pelaku akan dikenakan pasal 340 KUHP dan pasal 365 ayat 4 KUHP dengan ancaman pidana seumur hidup atau 20 tahun penjara," kata Erick.
Baca Juga: Tragis! Yasin Bunuh Guru SMP, Diduga Karena Cintanya Ditolak
Berita Terkait
-
Bebaskan Anak dengan Suap Miliaran, Ibu Ronald Tannur Kini Tersangka, Publik Bertanya Kerjanya Apa?
-
Ibu Ronald Tannur Kerja Apa? Sanggup Suap Hakim Rp3,5 M demi Bebaskan Anak, Kini Jadi Tersangka
-
Terungkap! Pembunuh Mayat Wanita Tanpa Kepala di Penjaringan Ternyata Tukang Jagal
-
Permainan Petak Umpet Berakhir Maut, Wanita AS Dipenjara usai Kekasih Tewas di Dalam Koper
-
Fakta Baru Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan di Sumbar: Sperma Tersangka Identik, Cangkul dan Celana Ditemukan!
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Arema FC Genjot Fisik Jelang Lawan Madura United
-
Singo Edan Incar 3 Poin di Kandang Madura United, Usai Jeda FIFA Matchday
-
Hilang Sepulang Ngaji, Remaja Putri Ditemukan Tewas di Sawah Dekat Rumah
-
300 Personel Kawal Debat Pilkada Malang, Senjata Api Dilarang! Ada Apa?
-
Geger! Bayi Dibuang di Teras Rumah Warga Malang, Begini Kondisinya