SuaraMalang.id - Kawasan Pedestrian Jalan Ijen Malang, Jawa Timur memang dilengkapi tempat duduk yang nyaman untuk kumpul atau istirahat. Tak jarang, banyak muda-mudi yang menghabiskan waktunya di sana. Entah untuk berpacaran atau sekadar berkumpul dengan komunitas.
Namun, tak sedikit pula yang membuang sampah sembarangan saat berada di pedestrian Ijen tersebut.
Salah satunya seperti yang terlihat dalam unggahan video akun instagram @malangraya_info Dalam video terdengar seorang pria yang mengeluhkan adanya sampah yang dibuang sembarangan.
Bahkan, sampah-sampah tersebut terlihat diletakkan di dalam pot bunga yang ada di pedestrian tersebut.
Baca Juga: Hadapi Bencana Alam, Pemkab Malang Siapkan Anggaran Rp 5 Miliar
"Bagi warga Ijen sing seneng lungguh-lungguh ning Ijen nyuwun tulung rek lek mari ngujub mari nggowo anake wong, lungguh-lungguh an nggowo panganan model yo opo tulung sampahe dibuak, ojo dimodel koyok ngene (Bagi warga Ijen yang suka duduk-duduk di Ijen tolong kalau selesai pacaran, selesai membawa anak orang, duduk-duduk membawa makanan model apapun, tolong sampahnya dibuang, jangan model seperti ini)," ujar seorang pria dalam video tersebut.
Dia juga menunjukkan bahwa Pemerintah Kota Malang telah menyediakan tempat sampah."pemerintah ki nyepaki sampah, gae nggon sampah, ojo dideleh koyok ngene iki (pemerintah sudah menyediakan tempat sampah, jangan ditaruh seperti ini)," ungkapnya.
Unggahan tersebut pun lantas mendapat beragam reaksi dari warganet.
"Wes gede gak isin pacaran nang pinggir embong," ujar @arie***
"Aku klo kesana sering buangin sampahe wong2 min sing gletak an ," kata @jose***
Baca Juga: Kota Malang Kembali Direndam Banjir, BPBD Sebut Ada 10 Titik Genangan
"Ajor wes ajur... keliru buak kyok e min,, sampah e di gledakno... Utek e seng di buak," imbuh @gede***
Berita Terkait
-
6 Fakta Dokter di Malang Diduga Lecehkan Pasien, Kini Dinonaktifkan dari RS
-
Perpres Sampah Mangkrak? Menteri LH Ungkap Kendala dan Janji Percepatan
-
Marak Dokter Cabuli Pasien Terbaru di RS Malang, Wamenkes Ogah Ampuni Pelaku: Cederai Sumpah Dokter!
-
Usai Bandung dan Garut, Giliran Dokter di Malang Diduga Lakukan Pelecehan di Rumah Sakit
-
Kabid DLH Tangsel Nangis Kejer, Kejati Banten Kembali Tetapkan 1 Tersangka Korupsi Sampah
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Dinilai Sangat Strategis, Pembangunan Tol Malang - Kepanjen Butuh Dana Rp 7,5 Triliun
-
Sekolah Rakyat akan Dibuka di Malang, Ini Kategori Siswanya
-
Pencurian di Malang, CCTV Bongkar Aksi 2 Maling
-
Skandal Rupadaksa Guncang UIN Malang, Rektorat Turun Tangan: Terancam Sanksi Berat
-
Misteri Tumpukan Sampah di Singosari Malang, Tutupi Jalan Desa