SuaraMalang.id - Ternyata Nagita Slavina memiliki cita-cita punya pusat perbelanjaan sendiri. Lantaran cita-cita istrinya itu, Raffi Ahmad pun mengubah rumahnya jadi mall.
Raffi mengubah rumahnya jadi Malla demi merayakan ulang tahun pernikahannya yang ketujuh. Kedua suami-istri ini pun saling memberikan kejutan satu sama lain.
Hal ini terkuak lewat channel YouTube Rans Entertainment, Nagita diminta Raffi untuk memilih beberapa koper dengan berbagai pilihan nomor.
Setelah selesai memilih koper, akhirnya Raffi memberikan pilihan isi surat. Nagita pun memilih surat tersebut. Hadiah mewah dari Raffi ini dalam rangka peringatan ulang tahun pernikahan ketujuh.
Raffi langsung menggiring Nagita ke sisi lain di rumahnya. Ternyata pria 34 tahun itu mengubah sudut rumahnya jadi mal dengan berbagai macam baju, sepatu dan tas branded. Barang-barang mewah itu diberikan semua untuk sang istri.
"Karena kamu cita-citanya pengen punya mal, sudah aku wujudkan mal Andara. Ada Gucci, ada Alexander McQueen, ada Burberry. Gimana? Seneng nggak?" ucap Raffi, seperti dikutip dari matamata.com, jejaring media suara.com, Selasa (19/10/2021).
Nagita langsung terharu. Ia tak menyangka Raffi bakal memberikan kejutan tak terduga.
"Ada-ada aja. Makasih ya. Walaupun kamu nggak pernah nemenin jalan-jalan," ucap Nagita sembari memeluk Raffi.
"Bagaimana rasanya jadi istrinya Raffi Ahmad?" tanya Raffi.
Baca Juga: Dihadiahi Mal oleh Raffi Ahmad, Nagita Terharu: Makasih Ya, Walau Gak Pernah Temenin Jalan
"Mantap," jawab Nagita terharu.
Berita Terkait
-
Dihadiahi Mal oleh Raffi Ahmad, Nagita Terharu: Makasih Ya, Walau Gak Pernah Temenin Jalan
-
Jadi 'Pengamen', Pongki Barata Rela Terbang Buat Anniversary Raffi Nagita
-
Anniversary Pernikahan ke-7, Raffi Ahmad Hadiahi Mal Untuk Nagita Slavina
-
Diundang Raffi Ahmad di Acara Ulang Tahun Pernikahan, Fiersa Besari: Rendah Hati Sekali
-
6 Artis Hamil Anak Kedua Pamer Baby Bump, Ada yang Baru Lahiran
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
CEK FAKTA: Dito Ariotedjo Sebut Jokowi Terima Rp 2 Triliun dari Gus Yaqut, Benarkah?
-
BRI Ungkap Prospek Fintech Indonesia di Hadapan Investor Global
-
Peran Strategis UMKM Disorot Dirut BRI dalam Forum Keuangan Global WEF Davos
-
CEK FAKTA: China Resmi Tutup Pintu Wisatawan Israel, Benarkah?
-
CEK FAKTA: Purbaya Hapus Dana Desa dan Diganti Subsidi Listrik hingga Sembako, Benarkah?