SuaraMalang.id - Sebuah video yang memperlihatkan seorang kakek-kakek tengah mengikuti kenduren alias kenduri dengan mengenakan masker, viral di media sosial. Lucunya, si kakek melubangi masker pada bagian hidung dan mulutnya, sehingga dia masih bisa merokok dengan leluasa.
Video tersebut diunggah ulang oleh akun instagram @ngalamlop.
“Kenduren boleh jalan terus gaes ,asal jangan berkerumun, dan jangan lupa untuk selalu memakai masker ya gaess.,” tulis caption pada unggahan tersebut.
Dalam video terlihat seorang kakek-kakek mengenakan baju koko putih, sarung coklat, dan berpeci hitam tengah mengikuti kenduren. Yang menarik perhatian, kakek tersebut memakai masker medis yang bolong di bagian tengahnya. Dia juga terlihat merokok dengan santai. Sementara perekam terdengar tak bisa menahan ketawa melihat kejadian tersebut.
Baca Juga: Viral Pria Ngamuk di Minimarket Tangsel Minta Rp 10 juta hingga Ajak Polisi Duel
Dia juga menuliskan keterangan dalam video tersebut.
“jangan lupa selalu pakai masker ya gaess,” bunyi keterangan tersebut.
Unggahan yang sudah dilihat oleh 10 ribu akun tersebut pun dibanjiri komentar. Sebagian warganet mengaku tertawa melihat aksi si kakek.
“Oooo wis angel.. angeeelll,” ujar @lupakan.rindu.
“aku ngakak,” kata @hencozs.
Baca Juga: Niat Bantu Warga Isoman, Kertas Pengumuman Warung Makan Ini Jadi Sorotan
“Sumpah aku ngguyu jekaka'an,” imbuh @anisasari_14.
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
Dinilai Sangat Strategis, Pembangunan Tol Malang - Kepanjen Butuh Dana Rp 7,5 Triliun
-
Sekolah Rakyat akan Dibuka di Malang, Ini Kategori Siswanya
-
Pencurian di Malang, CCTV Bongkar Aksi 2 Maling
-
Skandal Rupadaksa Guncang UIN Malang, Rektorat Turun Tangan: Terancam Sanksi Berat
-
Misteri Tumpukan Sampah di Singosari Malang, Tutupi Jalan Desa