SuaraMalang.id - Mayat seorang perempuan ditemukan di Tenggara Pantai Muncar Banyuwangi Jawa Timur. Ciri-ciri mayat memakai sepatu merek Fila.
Kemudian celana dalam mayat berwana hijau dengan celana pendek warna putih motif. Mayat perempuan ini merupakan korban Kapal Motor Penumpang (KMP) Yunicee yang tenggelam beberapa waktu lalu.
"Korban ditemukan oleh nelayan di Teluk Banyu Biru," kata Komandan Lanal Banyuwangi, Letkol Laut (p) Eros Wasis, dikutip dari beritajatim.com, jejaring media suara.com, Senin (12/07/2021).
Kemudian, kata Eros, jasad dievakuasi oleh Tim SAR gabungan, TNI AL, Basarnas dan BPBD Banyuwangi ke Pantai Satelit. Ciri-cirinya, berjenis kelamin perempuan. Belum diketahui identitas jasad tersebut.
Baca Juga: Kades di Banyuwangi Gelar Hajatan saat PPKM Darurat, Pakai Kantor Desa Pula
Saat proses evakuasi, lanjut Eros juga ditemukan beberapa barang milik KMP Yunicee. Di antaranya life jaket sebanyak 2 buah, berukuran dewasa dan anak-anak. "Selanjutnya, mayat korban dibawa ke RSUD Blambangan, Banyuwangi untuk dilakukan pemeriksaan," katanya.
Sebelumnya, jasad seseorang yang diduga korban KMP Yunicee juga ditemukan berjenis kelamin laki-laki. Lokasi penemuan di Perairan Pantai Muncar. Korban dipastikan sebagai bagian dari KMP Yunicee yang tenggelam.
Berita Terkait
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Siapa Rolf Euren? Winger Subur Gol Keturunan Banyuwangi, Kota Kelahiran sama dengan Elkan Baggott
-
Salmon Kebanting! Ikan Lemuru Banyuwangi Punya Kandungan Setara, tapi Harga Lebih Murah
-
Abdullah Azwar Anas Kuliah di Mana? Santer Dikabarkan Bakal Masuk Kabinet Prabowo-Gibran
-
Pesona Pantai Cacalan, Asyik dan Seru Buat Jalan-Jalan!
Tag
Terpopuler
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Meutya Hafid Copot Prabu Revolusi, Tunjuk Molly Prabawaty Jadi Plt Dirjen Kementerian Komdigi
- Ragnar Oratmangoen ke Media Belanda: Mimpi ke Piala Dunia itu...
- Segini Kekayaan Prabu Revolusi: Dicopot Meutya Hafid dari Komdigi, Ternyata Komisaris Kilang Pertamina
- dr. Oky Pratama Dituding Berkhianat, Nikita Mirzani: Lepasin Aja...
Pilihan
-
Apa Itu Swiss Stage di M6 Mobile Legends? Begini Sistem dan Eliminasinya
-
Bagaimana Jika Bumi Tidak Memiliki Atmosfer?
-
Dirut Baru Garuda Langsung Manut Prabowo! Harga Tiket Pesawat Resmi Turun
-
Pandji Pragiwaksono Sindir Sembako 'Bantuan Wapres Gibran' Pencitraan: Malah Branding Sendirian
-
Bansos Beras Berlanjut Hingga 2025, Siapa Saja yang Dapat?