“Ruwame, bts mmeresahkan,” keluh akun @dhani***.
BTS X McD sendiri menjadi program menu favorit selebritas pertama yang diluncurkan McDonalds di lebih dari satu Negara.
Menu BTS Meal berisi 10 potong chicken McNuggets, kentang goreng ukuran sedang, Coke ukuran sedang, dan saus celup sweet chili dan Cajun.
Kedua saus tersebut merupakan saus favorit para member BTS yang belum pernah ada di McDonald's Indonesia. Menu yang terdapat pada BTS Meal juga merupakan favorit dari ketujuh member BTS yaitu J-Hope, Suga, Jin, RM, Jimin, V, dan Jungkook.
Baca Juga: Viral Antreannya Membludak, Ternyata Ini Isi BTS Meal McD yang Bakal Didapat Para ARMY
Satu paket menu BTS Meal dijual dengan harga sekitar Rp 45.000 hingga Rp 50.000.
Selain menu, BTS Meal juga dikemas dalam wadah khusus dengan desain berwarna ungu yang merupakan ciri khas dari BTS. Semua konten BTS yang disiapkan oleh McDonald's akan tersedia mulai 9 Juni 2021 dan diperbaharui tiap Sabtu dan Minggu hingga 30 Juni 2021.
Bagi ARMY yang ingin memesan, BTS Meal hanya tersedia di layanan Drive Thru McDonald's Indonesia dan pemesanan online via aplikasi McDelivery, GoFood, GrabFood, dan ShopeeFood. ARMY dan pelanggan lainnya tidak diperbolehkan memesan BTS Meal langsung di counter bagian dalam McDonald's Indonesia. Karena tidak tersedia untuk dine in dan take away.
Kontributor: Fisca Tanjung
Baca Juga: Antrean BTS Meal Membludak, Polisi Berjaga di Sekitar McDonald's Ambarrukmo
Berita Terkait
Terpopuler
- Duet Elkan Baggott dan Jay Idzes, Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia vs China
- 27 Kode Redeem FF Terbaru 17 Mei: Klaim Diamond, Token, dan Skin Cobra MP40
- Penampilan Syahrini di Cannes Mengejutkan, Dianggap Berbeda dengan yang di Instagram
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
- Ditegur Dudung Abdurachman, Hercules Akhirnya Minta Maaf ke Gatot Nurmatyo dan Yayat Sudrajat
Pilihan
-
BREAKING NEWS! Ini Daftar Nominasi Pemain Terbaik dan Penghargaan BRI Liga 1 2024/2025
-
Rekomendasi Mobil Bekas Rp20 Jutaan: Vibes Jadul Terasa, Muat Banyak Keluarga
-
Sri Mulyani Ungkap Program Efisiensi Anggaran Prabowo Berlanjut Hingga 2026
-
Berapa Biaya Pembuatan QRIS?
-
Belum Tentu Stefano Lilipaly, Menebak Pengganti Ragnar Oratmangoen di Timnas Indonesia
Terkini
-
Nongkrong Bareng Berujung Maut, Pria di Malang Tewas Ditikam Teman Sendiri
-
BRI Lewat BRILiaN Dorong UMKM Hargobinangun Yogyakarta Jadi Motor Ekonomi Desa
-
BRImo FSTVL 2024 Jadi Ajang Apresiasi pada Nasabah, Sekaligus Wujudkan Inklusi Keuangan
-
BRI Mengedepankan Prinsip Pertumbuhan yang Selektif untuk Menjaga Kualitas Kredit Berkelanjutan
-
Kecelakaan di Bromo: Jip Masuk Jurang, Wisatawan Asal Korea Selatan Jadi Korban