Shanaya Resort merupakan akomodasi yang setara dengan hotel bintang empat teletak di Jalan Raya Griya Permata Alam, Perun Gpa, Ngijo, Karangploso, Kabupaten Malang
Shanaya Resort Malang, dibangun mulai tahun 2015 oleh Chalidana Group yang merupakan perusahaan property yang didirikan oleh H. Moch. Ilyas.
Yakni seorang pengusaha muda yang memiliki ide ide inovatif dan menjadikan Chalidana Group sebagai perusahaan yang sukses dan telah berpengalaman selama 20 tahun dalam bidang property hunian prestisius
Menggabungkan keindahan lingkungan dengan kemewahan, kenyamanan, keteduhan serta keamanan dan berkualitas tinggi.
Hotel Bess Resort and Water Park
Hotel dengan Suasana alam yang tenang, alami dan sejuk dengan pemandangan pegunungan dan sawah. Hotel tersebut sudah bintang tiga.
Bess Resort & Waterpark memiliki view yang menarik dengan latar belakang pegunungan dan persawahan. Di samping kolam renang dan beragam sarana mainan air nampak sungai yang mengalir deras.
Fasilitas Cottage dan Water Park juga dilengkapi area kolam pancing yang berada di tepi sungai yang menjadi kelengkapan lokasi wisata alam. Suasana alam yang tenang, alami dan sejuk.
Bess Resort and Water Park bisa menjadi pilihan utama bagi wisatawan untuk liburan. Mengingat letaknya berada di pintu Kabupaten Malang tepatnya di Desa Sumberporong, Lawang.
Baca Juga: Catat Dulu! Rekomendasi Hotel Ramah Anak dan Berkonsep Alam di Turki
Desa, Sumberporong, Lawang menjadi desa yang berbatasan langsung dengan Kabupaten Pasuruan. Sehingga keberadaan hotel tersebut sangat tepat di pintu masuk Kabupaten Malang.
El Hotel Grande, Karangploso
El Hotel Grande Malang, tempat yang tepat untuk menghabiskan waktu berlibur di kawasan yang tenang dan menyejukkan di Malang, Jawa Timur.
Terletak di Karangploso yang merupakan daerah segitiga emas, EL Hotel Grande Malang merupakan hotel berkonsep semi-resort dan pengunjung akan disuguhi pemandangan Gunung Arjuno yang luar biasa.
Hotel berbintang tiga ini juga memiliki fasilitas berupa resto, kolam renang, hall dan area olahraga. Sehingga tidak hanya wisata, bisa juga dimanfaatkan untuk rapat dan pernikahan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
Kronologi Yai Mim Jadi Tersangka Pornografi, Ini Penjelasan Polresta Malang Kota
-
Cara Dinkes Kota Malang Antisipasi Superflu H3N2, Jangan Tunda-tunda Keluhan Kesehatan!
-
Laka Lantas Kota Malang Renggut 12 Nyawa Selama 2025, 245 Orang Luka-luka
-
Kota Malang Siapkan Rekayasa Lalu Lintas Saat Nataru 2026, Begini Skema Dishub
-
Pengamanan Wisata Malang Diperketat Jelang Nataru, Polisi Siaga di 183 Destinasi Favorit!