SuaraMalang.id - Wali Kota Malang Sutiaji menginstruksikan ada tes antigen di mal atau pusat-pusat perbelanjaan. Ini merespon meningkatnya jumlah kunjungan masyarakat ke pusat perbelanjaan jelang Lebaran atau Idul Fitri.
"Daya beli masyarakat naik, akan tetapi kami tetap mengimbau waspada dan waspada. Jadi waspada terhadapa COVID, jangan sampai terjadi penambahan yang fluktuatif," ujarnya, Rabu (5/5/2021).
Wali Kota Sutiaji telah menginstruksikan Dinas Kesehatan untuk melakukan tes COVID-19 kepada pengunjung di pusat perbelanjaan.
"Saya akan minta kepada kepala dinas kesehatan melakukan test antigen di pusat perbelanjaan sebagai kontrol," ujarnya.
Selain itu, lanjut dia, juga agar dilakukan pengetatan pengawasan di tingkat kelurahan, RT dan RW.
"Mereka Belanja mesti balik ke rumah. Pengetatan justru di sana. Lakukan testing, begitu ada orang yang bergejala segera lapor ke satgas, kepada pak RT, RW dan nanti akan di koordinasikan dengan puskesmas terdekat," sambungnya.
Sementara itu Kapolresta Malang Kota, Kombes Pol Leonardus Simarmata dalam Operasi Ketupat Semeru 2021 Polresta Malang Kota ini menekankan akan memberikan kenyamanan dalam pelaksanaannya
“Kita ingin nanti pelaksanaan ibadah sholat ied dan bulan puasa ini Kita ingin memberikan kenyamanan kepada warga masyarakat. Terkait ibadah nanti akan ada himbauan untuk nanti ibadah sholat ied di kompleks masing-masing untuk mengurangi kerumunan,” ujarnya.
Baca Juga: Perawat Dibakar di Malang, Kerabat Sebut Rumah Tangganya Harmonis
Berita Terkait
Terpopuler
- 63 Kode Redeem FF Terbaru 21 Januari: Ada Groza Yuji Itadori, MP40, dan Item Jujutsu
- 5 Motor Bekas 6 Jutaan Cocok untuk Touring dan Kuat Nanjak, Ada Vixion!
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Toyota Vios Bekas Tahun Muda Pajaknya Berapa? Simak Juga Harga dan Spesifikasi Umumnya
- Mobil 7 Seater dengan Harga Mirip Mitsubishi Destinator, Mana yang Paling Bertenaga?
Pilihan
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
-
5 Rekomendasi HP Rp1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik Januari 2026, Handal untuk Gaming dan Multitasking
-
Harda Kiswaya Jadi Saksi di Sidang Perkara Dana Hibah Pariwisata
-
Aksi Jual Asing Marak, Saham BBCA Sudah 'Diskon' Hampir 10 Persen
-
Rumor Panas Eks AC Milan ke Persib, Bobotoh Bersuara: Bojan Lebih Tahu Kebutuhan Tim
Terkini
-
CEK FAKTA: Purbaya Hapus Dana Desa dan Diganti Subsidi Listrik hingga Sembako, Benarkah?
-
Lewat Klasterku Hidupku, BRI Bangun Ekosistem UMKM Berdaya Saing dan Inklusif
-
CEK FAKTA: Menkeu Purbaya Audit Kekayaan Luhut, Benarkah?
-
Benarkah Listrik dan ATM Mati Total Selama 7 Hari di Indonesia? Ini Faktanya
-
Pastikan Kejiwaan Yai Mim Usai Ditahan, Polresta Malang Siapkan Psikiater