SuaraMalang.id - Nuansa haru sebuah upacara pemakaman mendadak banjir tawa lantaran ulah seorang bocah yang tiba-tiba tampil di tengah-tengah warga.
Bocah itu tiba-tiba beraksi di depan pusara makam sampai-sampai harus dibopong sang ibu yang panik dan malu.
Kejadian itu viral di sosial media usai videonya viral. Akun Twitter @jawafess menjadi salah satu yang membagikan video aksi bocah di pemakaman tersebut.
Dalam video yang diduga berasal dari sebuah WhatsApp story, tampak warga sedang khusyuk berdoa di sebuah acara pemakaman.
Baca Juga: Curhat MUA Dihujat karena Makeup Nyaris Gagal, Penyebabnya Skincare Klien
Si perekam pun mengabadikan susana di makam tepatnya di depan pusara yang sudah bertabur kelopak bunga mawar.
Namun, tiba-tiba saja ada seorang bocah laki-laki berkaos biru yang datang dan berdiri di tengah-tengah warga yang sedang berdoa.
Ia berhenti di depan gundukan tanah basah pusara. Tanpa basa-basi, bocah itu langsung membuka setengah bajunya hingga perut buncit khas anak-anak pun menyembul.
Sepersekian detik kemudian, bocah itu membuka kancing celananya. Diduga, ia akan kencing di makam tersebut.
Kontan, sebelum melakukan aksinya, seorang wanita langsung menghampiri dan membopong bocah itu sambil menahan marah sekaligus malu.
Baca Juga: Viral Kartu Anggota Perbakin Diduga Milik MFA Koboi Pengemudi Fortuner
Sontak, warga yang tadinya khusyuk berdoa pun jadi ikut menahan tawa melihat aksi bocah nekat tersebut.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Identitas MFA Si Koboi Fortuner Dibongkar Warganet, Jabatannya Jadi Sorotan
-
Ojol Mau Jemput Pelanggan, Warganet Malah Ngeri Baca Pesannya
-
Typo Harga Roti Bikin Ngelus Dada dan Berita Terpopuler Lainnya
-
Pacaran 9 Tahun tapi Pas Nikah Cuma Tahan 2 Tahun, Alasan Wanita Ini Nyesek
-
Curhat MUA Dihujat karena Makeup Nyaris Gagal, Penyebabnya Skincare Klien
Terpopuler
- Selamat Tinggal Pelatih Persebaya Paul Munster, Dapat Hukuman Berat Kemarin
- Jakmania Gerah Persija Dipimpin Mohamad Prapanca dan Bambang Pamungkas, Pelatih: Nggak Tahu
- 1 Detik Gabung Bhayangkara FC Shayne Pattynama Cetak Rekor Jadi Pemain Termahal?
- Wonderkid 21 Tahun Minat Gabung Timnas Indonesia U-23, Sudah Tembus Skuad Utama di Klubnya
- Gantengnya Motor Petualang Yamaha TW200: Mesin Sekelas Tiger, Harga Premium Setara XMAX
Pilihan
-
5 Rekomendasi Motor Sport Matic, Desain Sporty buat Aktivitas Sehari-hari
-
IHSG Akhirnya Kembali Tembus Level 7.000 di Perdagangan Kamis Pagi
-
4 Rekomendasi HP Murah Spek Dewa: Cocok buat Gaming, Siap Multitasking
-
BKPM Siapkan Jurus Jitu Redam Premanisme Proyek Agar Investor Aman, Lokal Kebagian
-
PSS Sleman dalam Bahaya, Bintang Persija Tegaskan Ingin Lanjutkan Kemenangan
Terkini
-
BRI Mengedepankan Prinsip Pertumbuhan yang Selektif untuk Menjaga Kualitas Kredit Berkelanjutan
-
Kecelakaan di Bromo: Jip Masuk Jurang, Wisatawan Asal Korea Selatan Jadi Korban
-
Holding Ultra Mikro BRI Dorong Inklusi Keuangan 182 Juta Nasabah Tabungan
-
Jalan Pakis-Turen Makin Lebar, Diusulkan Pindah Pengelolaan ke Provinsi
-
BRI Unggul di Era Digital, Raih Penghargaan Prestisius dari BSEM Tahun 2025