SuaraMalang.id - Aksi kekerasan terhadap anak kembali viral. Kali ini tindakan kekerasan terhadap balita dilakukan oleh seorang perempuan berambut panjang di sebuah rumah.
Kekerasan anak itu terekam kamera dan membuat publik miris.
Video tersebut dibagikan oleh akun Twitter @AbdulAzisID yang lantas me-mention akun Divisi Humas Polro dan sejumlah pejabat DPR RI.
Dalam tayangan video berdurasi 27 itu, tampak seorang wanita berdaster kuning tengah menghajar anak balita.
Baca Juga: Video Viral, Penganiaya Bayi di Tangerang Dibeginikan Tahanan Lain di Sel
Ia memukuli balita yang hanya mengenakan popok itu dengan sebuah rotan.
Si balita yang terkena sabetan rotan langsung ke kulitnya berkali-kali itu menangis meraung-raung kesakitan.
Tapi tangisan memilukan itu tak langsung membuat si wanita berambut panjang tersebut iba.
Ia justru semakin sering memukuli balita tersebut.
Wanita itu bahkan menyeret balita tersebut dengan cara tak manusiawi, yakni dengan mengangkat sebelah lengan balita hingga menggantung di tangannya.
Baca Juga: Alami Kekerasan, Jurnalis JTV Laporkan Pengawal Pribadi Menteri KKP
Ia memasukkan balita itu ke sebuah kamar dan melanjutkan aksinya sambil mengomeli bocah malang yang tak berhenti menangis tersebut.
Berita Terkait
-
Viral! Pria Cabuli Remaja di CSB Mall Cirebon, Sempat Diamuk Massa
-
Pegawai Unram Hamili Mahasiswi KKN, Polda NTB Panggil 'S' Sebagai Tersangka
-
Predator di Balik Ruang Pemeriksaan: Mengapa Kekerasan Seksual Bisa Terjadi di Fasilitas Kesehatan?
-
Darurat Kekerasan Seksual Anak: Saat Ayah dan Kakek Jadi Predator, Negara Malah Pangkas Anggaran
-
Kepingan Mosaik Keadilan Reproduksi bagi Perempuan Korban Kekerasan Seksual
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
Dinilai Sangat Strategis, Pembangunan Tol Malang - Kepanjen Butuh Dana Rp 7,5 Triliun
-
Sekolah Rakyat akan Dibuka di Malang, Ini Kategori Siswanya
-
Pencurian di Malang, CCTV Bongkar Aksi 2 Maling
-
Skandal Rupadaksa Guncang UIN Malang, Rektorat Turun Tangan: Terancam Sanksi Berat
-
Misteri Tumpukan Sampah di Singosari Malang, Tutupi Jalan Desa