Scroll untuk membaca artikel
Bernadette Sariyem
Sabtu, 12 Oktober 2024 | 18:26 WIB
Ilustrasi Pantai. (pixabay.com)

Dari Kota Malang, wisatawan dapat mencapai Pantai Tamban dalam waktu sekitar 2 jam, dengan jarak tempuh sekitar 64,6 kilometer.

Rute yang bisa diambil adalah melalui Kecamatan Bululawang, kemudian menuju Kecamatan Turen dan Kecamatan Sumbermanjing Wetan.

Setelah tiba di Kecamatan Sumbermanjing Wetan, pengunjung bisa mengikuti petunjuk arah menuju Pantai Tamban.

Pantai Tamban menawarkan pemandangan alam yang indah dan suasana yang tenang, menjadikannya destinasi yang ideal untuk berwisata bersama keluarga, teman, atau sekadar mencari ketenangan dari rutinitas sehari-hari.

Baca Juga: Menikmati Keasrian Malang: 5 Rekomendasi Tempat Camping Terbaik

Kontributor : Elizabeth Yati

Load More