"Kami terus membangun dan menjaga komunikasi yang baik dengan semua pihak. Ini adalah kunci untuk menjaga keamanan selama Pilkada," tambahnya.
Budi Hermanto juga mengimbau masyarakat dan media untuk bersama-sama menjaga informasi yang akurat dan menghindari penyebaran hoaks.
"Perbedaan pendapat adalah hal yang wajar dalam demokrasi. Namun, mari kita sampaikan dengan cara yang elegan dan bertanggung jawab," imbau Kapolresta.
Simulasi yang dilakukan ini tidak hanya sebagai latihan, tetapi juga sebagai demonstrasi transparansi kepada masyarakat bahwa kepolisian siap mengamankan proses demokrasi. Polresta berharap dengan persiapan yang matang, Pilkada Malang 2024 dapat berjalan dengan lancar dan aman.
Baca Juga: Perebutan Kursi Wali Kota Malang Memanas! PDIP Mulai Survei Calon Potensial
Kontributor : Elizabeth Yati
Berita Terkait
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Inovasi dan Tradisi: Sinergi BRI dan Pengusaha Batik Tulis
-
BRImo Versi Bilingual Hadir: Transaksi Makin Lancar, Pengguna Makin Puas
-
Dinilai Sangat Strategis, Pembangunan Tol Malang - Kepanjen Butuh Dana Rp 7,5 Triliun
-
Sekolah Rakyat akan Dibuka di Malang, Ini Kategori Siswanya
-
Pencurian di Malang, CCTV Bongkar Aksi 2 Maling