SuaraMalang.id - Badan Meterologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengungkap prakiraan cuaca Malang hari ini, Minggu (15/10/2023). Sepanjang hari, langit Malang diprediksi cerah berawan.
Menurut pantauan BMKG, cuaca Malang cerah pagi hari dan cerah berawan dari siang hingga malam hari. Belum ada tanda-tanda hujan.
Adapun untuk suhu udara Malang hari ini berada para rentang 20-32 derajat celsius, dengan kelembapan udara angin 45-80 persen.
Berikut prediksi cuaca Malang hari ini seperti dikutip dari laman resmi bmkg.go.id
Pada pagi hari sekira pukul 07.00 pagi, Malang cerah dengan suhu 25 derajat celsius, tingkat kelembapan 90 persen serta kekuatan angin sebesar 20 km/jam ke arah tenggara.
Pada pukul 10.00 WIB, Kota Malang diprediksi cerah dengan suhu 31 derajat celsius, dengan tingkat kelembapan 50 persen serta kekuatan angin sebesar 20 km/jam ke timur laut.
Memasuki pukul 13.00 WIB, Malang cerah berawan dengan suhu 32 derajat celsius dengan kelembapan udara 45 persen dan kekuatan angin 30 km/jam ke arag tenggara. Kondisi serupa bertahan hingga sore hari.
Memasuki malam hari, tepatnya pukul 19.00 WIB, BMKG memperkirakan Malang cuacanya cerah berawan. Untuk suhunya, 27 derajat celsius, tingkat kelembapan 70 persen serta kekuatan angin sebesar 20 km/jam ke arah timur.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Gunung Semeru Erupsi Lagi, Letusan 700 Meter Warnai Pagi Malang dan Lumajang
-
CEK FAKTA: Dito Ariotedjo Sebut Jokowi Terima Rp 2 Triliun dari Gus Yaqut, Benarkah?
-
BRI Ungkap Prospek Fintech Indonesia di Hadapan Investor Global
-
Peran Strategis UMKM Disorot Dirut BRI dalam Forum Keuangan Global WEF Davos
-
CEK FAKTA: China Resmi Tutup Pintu Wisatawan Israel, Benarkah?