Tidak hanya itu, sambung Zaini, setelah tertabrak, kedua pelaku langsung jatuh tersungkur ke jalan aspal dilokasi bersama sepeda motornya, dirinya langsung berteriak maling.
"Hanya dalam hitungan detik, puluhan warga langsung datang ke lokasi dan menghakimi kedua pelaku.sebelum akhirnya keduanya diamankan anggota Polsek Asembagus. Jika petugas terlambat datang ke lokasi kejadian, saya yakin kedua pelaku dipastikan tewas dihakimi puluhan massa,” ujar Zaini.
Kapolsek Asembagus, Situbondo Iptu Gede Sukarmadiyasa mengatakan, untuk pengembangan kasus pencurian sepeda motor tersebut, kedua pelaku yang diketahui warga Sumatera Selatan, hingga saat ini masih dimintai keterangannya oleh penyidik.
"Namun, untuk mempertanggung jawabkan perbuatannya, kedua pelaku yang terekam CCTV saat melakukan aksinya itu, langsung dijebloskan ke sel Mapolsek Asembagus," kata Iptu Gede Sukarmadiyasa.
Baca Juga: PMK Sudah Mulai Mereda, Pasar Hewan Situbondo Diminta Segera Dibuka Lagi
Berita Terkait
-
Motor Indah Kalalo Dibawa Kabur Sopir Baru, Sebar Foto Pelaku Biar Ditemukan
-
Batal Pakai Dana PEN, KPK Pastikan Bupati Situbondo Gunakan DAK untuk Proyek PUPP
-
Bupati Situbondo Karna Suswandi Resmi Ditahan KPK dalam Kasus Korupsi Dana PEN
-
Tangan Diborgol, KPK Tahan Bupati Situbondo Karna Suswandi
-
Tersangka Kasus Dana PEN, Bupati Situbondo Karna Suwandi Kembali Diperiksa KPK
Terpopuler
- Pemilik Chery J6 Keluhkan Kualitas Mobil Baru dari China
- Profil dan Aset Murdaya Poo, Pemilik Pondok Indah Mall dengan Kekayaan Triliunan
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
- Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan 2025 Jawa Timur, Ada Diskon hingga Bebas Denda!
- Jualan Sepi usai Mualaf, Ruben Onsu Disarankan Minta Tolong ke Sarwendah
Pilihan
-
Trump Singgung Toyota Terlalu Nyaman Jualan Mobil di Amerika
-
APBN Kian Tekor, Prabowo Tarik Utang Baru Rp 250 Triliun
-
Prabowo 'Kebakaran Jenggot' Respons Tarif Trump, Buka Seluruh Kran Impor: Pengusaha Teriak Bumerang!
-
Solusi Pinjaman Syariah Tanpa Riba, Tenor Panjang dan Plafon Sampai Rp150 Juta!
-
Dear Petinggi BEI, IHSG Memang Rapuh dan Keropos!
Terkini
-
Wali Kota Malang Ingin Pindahkan 4 Sekolahan Ini dari Jalan Bandung
-
Naik Kelas Berkat KUR BRI: Perjuangan Suryani Membangun Ekonomi Keluarga
-
Warga Senang, Desa Wunut Bagikan THR dan Hadirkan Program Perlindungan Sosial
-
Habbie, UMKM Telon Aromatik Terbaik Siap Ekspansi Pasar Global Bersama BRI
-
4 Wisata di Kawasan Cangar Ditutup Usai Longsor yang Hempaskan 2 Mobil