SuaraMalang.id - Buntut dari ujarannya yang menghina Ning Imaz, pegiat media sosial (medsos) Eko Kuntadhi datang ke Pondok Pesantren Lirboyo Kota Kediri untuk meminta maaf.
Datang ke Lirboyo atas cuitannya terkait putri kiai Pondok Lirboyo itu, Eko Kuntadhi tidak sendiri.
Dia ditemani oleh Mohamad Guntur Romli, aktivis Jaringan Islam Liberal dan politikus Partai Solidaritas Indonesia, seperti dilansir BeritaJatim.com--jaringan SuaraMalang.id.
Eko dan Guntur tiba di Pondok Lirboyo Kediri, pada pukul 17.00 WIB. Mereka ditemui oleh Pengasuh Pondok Lirboyo Kediri KH Oing Abdul Muid Shohib.
Baca Juga: Minta Maaf ke Ning Imaz Gara-gara Cuitannya di Twitter, Eko Kuntadhi Benar-benar ke Lirboyo Kediri
“Mas Eko datang dari Jakarta langsung?” tanya Gus Muid, panggilan akrab KH Abdul Muid Shohib.
“Inggih Gus,” jawab Eko. Eko Kuntadhi duduk di kursi berhadapan dengan Gus Muid. Sedangkan M. Guntur Romli duduk di sebelahannya.
“Kalau Mas Romli ini pernah ke sini ya?” tanya Gus Muid kepada M. Romli.
“Iya Gus, saya ke sini bersama Mas Menteri,” jawab Romli. Tidak jelas siapa Menteri yang pernah diantar oleh Romli ke Lirboyo.
Mereka kemudian melakukan pertemuan secara tertutup di Gedung Graha Muktamar Lirboyo Kediri.
Baca Juga: Kilas Balik Pernyataan Menyengat Eko Kuntadhi, Siapa Saja yang Jadi Korban?
Dalam pertemuan itu, juga dihadiri Ketua PCNU Kota Kediri KH Abu Bakar Abdul Jalil dan keluarga Ning Imaz.
Sebelumnya, Eko Kunthadi diduga telah menghina Ning Imaz melalui unggahannya di Twitter.
Eko mengunggah cuplikan video Ning Imaz yang menjelaskan tafsir Surat Al Imron ayat 14 yang dibubuhi kata kata kasar.
Berita Terkait
-
Minta Maaf ke Ning Imaz Gara-gara Cuitannya di Twitter, Eko Kuntadhi Benar-benar ke Lirboyo Kediri
-
Kilas Balik Pernyataan Menyengat Eko Kuntadhi, Siapa Saja yang Jadi Korban?
-
Eko Kuntadhi Mending Tobat Deh, Ketua MUI Sampai Jengkel Nih Lho, Ngaku Darahnya Mendidih
-
Pendidikan dan Latar Belakang Ning Imaz yang Dihina Eko Kuntadhi
-
Ini Ayat Alquran Bahasan Ning Imaz yang Dicerca Eko Kuntadhi: Hidup kok Cuma Mimpi Selangkangan
Terpopuler
- Mengenal Klub Sassuolo yang Ajukan Tawaran Resmi Rekrut Jay Idzes
- 6 Pilihan HP RAM 12 GB Dibawah Rp2 Juta: Baterai Jumbo, Performa Ngebut Dijamin Anti Lag!
- Polemik Ijazah Jokowi Memanas: Anggota DPR Minta Pengkritik Ditangkap, Refly Harun Murka!
- 5 Pilihan Mobil Bekas Honda 3 Baris Tahun Muda, Harga Mulai Rp50 Jutaan
- 5 AC Portable Murah Harga Rp350 Ribuan untuk Kamar Kosan: Dinginnya Juara!
Pilihan
-
Akal Bulus Oknum Debt Collector Jebak Petugas Damkar Bantu Tagih Utang Pinjol
-
BREAKING NEWS! Hasil RUPS LIB: Liga 1 Super League, Liga 2 Jadi Championship
-
5 Rekomendasi HP Murah Memori 256 GB Harga di Bawah 2 Juta, Terbaik Juli 2025
-
Timnas Putri Indonesia Gagal, Media Asing: PSSI Cuma Pakai Strategi Instan
-
8 Pilihan Sepatu Gunung Hoka: Cengkeraman Lebih Kuat, Mendaki Aman dan Nyaman
Terkini
-
Layanan AgenBRILink dari BRI Kini Makin Lengkap dan Aman
-
Camilan Premium Casa Grata Sukses Tembus Pasar Dunia Lewat Pembinaan BRI
-
BRI Salurkan KUR Rp69,8 Triliun ke 8,3 Juta Debitur, UMKM Semakin Produktif
-
BRI Perkuat Komitmen Salurkan FLPP demi Hunian Terjangkau bagi Rakyat
-
5 Rekomendasi Tempat Liburan Hits di Malang untuk Anak Muda, Wajib Dikunjungi!