Scroll untuk membaca artikel
Muhammad Taufiq
Rabu, 27 Juli 2022 | 22:12 WIB
Viral insiden tong gila di Jember [Foto: Suarajatimpost]

Sementara itu, Kepala Kepolisian Sektor Ambulu Ajun Konisaris Makruf mengatakan, dua orang korban di Puskesmas Ambulu sudah pulang ke rumah masing-masing.

"Biaya perawatan ditanggung pengelola tong setan," katanya sambil menegaskan kalau polisi masih terus menyelidiki kasus tersebut.

"Saya sudah memeriksa empat orang saksi, termasuk penanggung jawab, joki sepeda motor, orang tua korban, pengawas di sana," katanya menambahkan.

Baca Juga: Staf Ahli Pemkab Jember Tersangka Pemotongan Honor Petugas Pemakaman Jenazah Covid-19

Load More