SuaraMalang.id - Pesawat latih T50i Golden Eagle Pangkalan Udara (Lanud) Iswahjudi dilaporkan hilang kontak, Senin (18/7/2022) pukul 18.24 WIB. Beredar informasi pesawat jatuh di kawasan Blora, Jawa Tengah.
Kepala Penerangan Lanud Iswahjudi Mayor Sus Yudha Pramono mengatakan, pesawat tersebut diterbangkan oleh Lettu Pnb Allan Safitra.
“Pesawat T50i Golden eagle Lettu Pnb Allan Safitra Indera W, lost contact dari jam 18.24 WIB,” ujarnya, mengutip dari beritajatim.com, Senin (18/7/2022).
Mayor Sus Yudha menambahkan, pada pukul 20.39 WIB pihaknya mendapatkan laporan pesawat jatuh di daerah Nginggil, Kecamatan Kradenan, Blora, Jawa Tengah.
Baca Juga: BREAKING NEWS! Sebuah Pesawat Terbang Dilaporkan Jatuh di Blora Jawa Tengah
Kekinian, tim dari Lanud Iswahjudi mendatangi lokasi untuk memastikan.
“Mohon doanya saat ini rescue team meluncur ke lokasi,” kata Yudha.
Informasi selanjutnya masih akan di-update oleh Penerangan Lanud Iswahjudi.
Berita Terkait
-
Helikopter TNI di Blora Mendarat Darurat di Persawahan, 10 Tentara Selamat
-
Detik-detik Heli TNI AD Mendarat Darurat di Persawahan Blora, Begini Kondisi 10 Orang di Dalamnya
-
Kisah Pratama Arhan, Anak Penjual Sayur Kini Jadi 'King' di Medsos dan Anak Kesayangan Shin Tae-yong di Timnas Indonesia
-
Tingkatkan Ekonomi Rakyat, SIG Garap Pembangunan Jalan di Rembang dan Blora
-
Intip Wajah Baru Kawasan Dukuh Atas Usai Direvitalisasi
Terpopuler
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- Gibran Tinjau Makan Gratis di SMAN 70, Dokter Tifa Sebut Salah Sasaran : Itu Anak Orang Elit
- Tersandung Skandal Wanita Simpanan Vanessa Nabila, Ahmad Luthfi Kenang Wasiat Mendiang Istri
- Dibongkar Ahmad Sahroni, Ini Deretan 'Dosa' Ivan Sugianto sampai Rekening Diblokir PPATK
- Deddy Corbuzier Ngakak Dengar Kronologi Farhat Abbas Didatangi Densu: Om Deddy Lagi Butuh Hiburan
Pilihan
-
Ini Alasan Pemerintahan Prabowo Belum Gaspol Bangun Infrastruktur
-
Miris! Ribuan Anggota TNI-Polri Terseret Judi Online, Sinyal Pembenahan?
-
Lapor Mas Wapres ala Gibran: Kebijakan Strategis atau Populis?
-
Emiten Leasing Boy Thohir Akui PHK Ribuan Karyawan
-
Data Ekonomi China Dorong Rupiah Berotot di Perdagangan Senin Pagi
Terkini
-
Trauma PSS Sleman, Arema FC Pantang Remehkan Madura United
-
Polisi Buru Pencuri Ban Serep di Klojen, Imbau Warga Pasang Pengaman Tambahan
-
Joel Cornelli Ramu Strategi Khusus, Arema FC Matangkan Persiapan di Kaki Gunung Semeru
-
Miris! Jembatan Pasar Gadang Jadi Lautan Sampah, DLH Malang Kewalahan?
-
Angin Kencang Terjang Malang, 7 Rumah Rusak, Warga Mengungsi