SuaraMalang.id - Salah satu kegalauan batin mahasiswa yang jarak antara rumah dengan kampusnya tidak terlalu jauh adalah memilih mau ngekost atau tidak.
Salah satunya seperti yang ditanyakan oleh seorang warganet di Twitter ini.
Namun cuitannya tersebut justru mengundang komentar kocak. Bagaimana tidak, ia menanyakan apakah harus ngekost atau mending pulang pergi (pp) dengan jarak yang cukup jauh.
"oyi mau tanya. Kalau jarak segini mending ngekost atau pp?," cuit akun @ngalamfess.
Dalam maps juga terlihat waktu tempuh selama satu hari 22 jam dengan jarak
1.383 kilometer.
Cuitan tersebut pun mengundang beragam komentar lucu dari warganet.
"pp berenang," ujar aster***
"pp aja kakak ngapain ngekost orang jaraknya deket banget," kata hiayi***
"mending kamu muter samudera hindia aja," kata safa***
"mending turu," kata mira***
"pp aja cuma 2 hari aja loh perjalanannya," kata gwenca***
"pp aja, renang," ujar peach***
Kontributor : Fisca Tanjung
Berita Terkait
-
5 Fakta Mahasiswa Ancam Jemput Paksa Puan Maharani dari Gedung DPR Jika Tak Buka RKUHP
-
Diklaim Teraman di Dunia, Tampilan Uang Rp 100 Ribu saat Disinari UV Keren Banget!
-
Nagita Slavina Borong Iphone 12 untuk Dibagikan kepada Sepupu bak Beli Cilor, Publik: Mau Daftar Jadi Saudaranya, Dong
-
Viral Video Detik-Detik Pembongkaran Celengan Berisi Uang Seratus Ribuan, Netizen Malah Curiga ke Hal Ini
-
Viral Pasien Akui Dilecehkan Oknum Perawat di Jepara, Tanggapan RS Diduga Lokasi Kejadian Tuai Kontroversi
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Arema FC vs Persik Kediri Jadi Laga Penentuan, Marcos Santos: Harus Menang!
-
Kasus Super Flu Kota Malang Diklaim Terkendali, Seluruh Pasien Sembuh!
-
Wakil Wali Kota Batu Bongkar Teknik Rahasia Komunikasi Politik Dasco
-
Malang Target 3,4 Juta Kunjungan Wisata Selama 2026, Ini Alasannya
-
Konflik Dualisme Yayasan SMK Turen Malang Memuncak, Ribuan Siswa Terpaksa Tak Sekolah