SuaraMalang.id - Kepolisian Resor Situbondo membongkar praktik prostitusi onlilne, Selasa (24/5/2022) malam. Sejumlah tiga wanita diamankan dari salah satu penginapan di kawasan Situbondo, Jawa Timur.
Kepolisian juga berhasil mengamankan barang bukti, meliputi uang tunai sekitar Rp 6 juta, enam ponsel, kartu ATM, tiga dompet, dan beberapa pakaian. Ditemukan pula barang bukti alat kontrasepsi.
Diketahui terduga tiga wanita pekerja seksual (WPS), yakni berinisial CT (30) warga Cilacap Jawa Tengah, NY (32) warga Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, ST (28) warga Cianjur, Jawa Barat.
Mereka kemudian digiring ke ke Mapolres Situbondo untuk pemeriksaan lebih lanjut.
KBO Reskrim Polres Situbondo, Iptu Tobron mengatakan, penyidik masih memeriksa tiga terduga WPS terkait prostitusi online.
"Untuk mengungkap peran masing-masing, mereka masih diminta keterangannya oleh penyidik Satreskrim Polres Situbondo," ujar Iptu Tobron mengutip dari Suarajatimpost.com, Rabu (25/5/2022).
Dijelaskannya, dugaan prostitusi online itu terindikasi melalui aplikasi percakapan daring. Selanjutnya, petugas melakukan penggerebekan ke lokasi transaksi 'pemuas nafsu' tersebut.
"Tiga wanita tersebut diamankan di salah satu penginapan diwilayah Situbondo," pungkasnya.
Baca Juga: Sial, Pria Ini Mau Menyewa PSK Malah Dapat Istrinya Sendiri
Berita Terkait
-
Modus Tempat Ngopi, Kedai Kopi di Jakarta Barat Diduga Layani Pijat Prostitusi
-
Kedai Kopi Diduga Penyedia Pijat Prostitusi, Pemkot Jakbar Kirim Petugas Memeriksa
-
Soal Tudingan Jebak Vanessa Angel di Kasus Prostitusi, Puput Bersumpah Itu Fitnah
-
Waduh! Seorang Waria Bersama 4 Pasangan Tak Resmi Jalani Bisnis Prostitusi via Michat di Sukabumi
-
Batu Segede Minibus Timpa Rumah Warga Situbondo, Akses Jalan Sampai Ditutup Total
Terpopuler
- 4 Link Video Syur Andini Permata Bareng Bocil Masih Diburu, Benarkah Adik Kandung?
- Pemain Keturunan Rp260,7 Miliar Bawa Kabar Baik Setelah Mauro Zijlstra Proses Naturalisasi
- 41 Kode Redeem FF Terbaru 10 Juli: Ada Skin MP40, Diamond, dan Bundle Keren
- Eks Petinggi AFF Ramal Timnas Indonesia: Suatu Hari Tidak Ada Pemain Keturunan yang Mau Datang
- 4 Rekomendasi Sepatu Running Adidas Rp500 Ribuan, Favorit Pelari Pemula
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Juli 2025
-
Prediksi Oxford United vs Port FC: Adu Performa Ciamik di Final Ideal Piala Presiden 2025
-
Ole Romeny Kena Tekel Paling Horor Sepanjang Kariernya, Pelatih Oxford United: Terlambat...
-
Amran Sebut Produsen Beras Oplosan Buat Daya Beli Masyarakat Lemah
-
Mentan Bongkar Borok Produsen Beras Oplosan! Wilmar, Food Station, Japfa Hingga Alfamidi Terseret?
Terkini
-
AgenBRILink BRI Tembus 67 Ribu Desa, Perluas Inklusi Keuangan
-
Biaya Studi Semesteran (BSS) Universitas Muhammadiyah Malang di Tahun 2025
-
Bocoran 20 Teka-Teki Makanan dan Minuman MPLS 2025 untuk SMP dan SMA
-
Manfaat Menggunakan Voucher Grabgifts
-
Dari Stasiun hingga Gang Legendaris: 7 Surga Bakso di Malang yang Wajib Dikunjungi