SuaraMalang.id - Minuman es campur jadi primadona untuk menu buka puasa. Rasanya yang legit dan isinya yang beraneka macam jadi menu yang pas memuaskan dahaga.
Es campur umumnya berisikan buah-buahan, kolang-kaling, roti, cincau, ditambah susu kental manis yang semakin menambah kenikmatan rasa.
Berikut resep es campur yang bisa kamu coba di rumah.
Bahan:
1 (satu) kg gula pasir; Air; Pewarna makanan warna merah; 2 sachet vanili bubuk; Es batu yang sudah diserut; 1 kaleng susu kental manis; Roti tawar, potong kecil-kecil; Cincau hitam; Tape singkong; Mutiara sagu; dan cendol kanji
Cara Membuat:
1. Panaskan air sebanyak 1 liter, didihkan air.
2. Setelah mendidih, masukkan 1 kg gula kemudian aduk. Sambil diaduk, masukkan vanili sebanyak 2 sachet kemudian aduk kembali. Agar tampilan lebih menarik, kamu bisa menambahkan pewarna makanan. Jika tidak suka, kamu bisa skip bagian ini. Dan langsung aduk hingga gula benar-benar larut.
3. Setelah mendidih, angkat larutan gula dan dinginkan.
Baca Juga: Resep Es Teler Sultan Untuk Menu Berbuka Puasa Hari Ini
4. Siapkan mangkok, masukkan roti yang sudah dipotong. Tambahkan cincau, cendol, mutiara, dan tape ke dalam mangkok.
Berita Terkait
-
Lawan Dehidrasi! 4 Ide Menu Buka Puasa untuk Kembalikan Cairan Tubuh
-
Inspirasi Ide Menu Buka Puasa Sehat dan Sederhana, Kuncinya Cuma 4 Ini!
-
6 Rekomendasi Menu Buka Puasa Penderita Diabetes, Makan Nikmat Tanpa Khawatir Gula Darah Melonjak
-
8 Menu Buka Puasa untuk Penderita Asam Lambung: Makan Nyaman, Ibadah Lancar!
-
5 Menu Buka Puasa yang Gak Bikin Begah, Tetap Nyaman di Perut
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
Pilihan
-
Misi Mathew Baker di Piala Asia U-17 2025: Demi Negara Ibu Tercinta
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
Terkini
-
Habbie, UMKM Telon Aromatik Terbaik Siap Ekspansi Pasar Global Bersama BRI
-
4 Wisata di Kawasan Cangar Ditutup Usai Longsor yang Hempaskan 2 Mobil
-
BRI Raih Penghargaan Internasional Atas Prestasi Wujudkan Pertumbuhan Ekonomi yang Bertanggung Jawab
-
Petasan Lukai Pemiliknya di Malang, Korban Sampai Harus Dioperasi
-
Bos BRI: Keamanan dan Kenyamanan Nasabah Jadi Prioritas Utama