SuaraMalang.id - Penampakan sebuah panggung hajatan sukses menarik perhatian warganet dan viral di media sosial. Bagaimana tidak, panggung tersebut berdiri di atas lahan kuburan.
Video yang memperlihatkan panggung tersebut diunggah oleh akun TikTok @chyawjya_.
Dalam video berdurasi pendek tersebut terlihat sebuah panggung hajatan. Di atas panggung tampak anggota orkestra serta seorang penyanyi yang tengah membawakan lagu.
Kamera kemudian memperlihatkan kondisi di depan panggung. Ternyata, di bawah panggung hajatan tersebut terdapat beberapa makam. Sound system juga tampak diletakkan di antara makam tersebut.
Sementara di samping makam tampak tenda hajatan berwarna perpaduan hijau dan kuning. Sejumlah tamu tampak duduk dengan santai. Sementara lainnya tampak mengambil hidangan yang disajikan.
Beberapa orang juga terlihat berjalan di samping kuburan tersebut. Unggahan tersebut pun mengundang beragam komentar lucu dan beragam dari warganet.
"orang matinya pengen nikah," ujar ga***
"yang di dalam kuburan pada joget semua anjIrrr," kata yoga***
"penyanyinya auto tobat," ucap kang***
Baca Juga: Viral! Pasangan Muda-Mudi Gasak HP Pedagang Es Pinggir Jalan di Kemayoran
"mengganggu orang tidur," kata ainur***
"penontonnya pada tidur," ujar sukar***
"gak ada tempat lain kali," saut cenn***
"langsung melihat masa depan," kata chelsea***
"kagak ada lahan lagi depan kuburan pun jadi," kata nabil***
"kondangan 2 alam sekaligus," timpal nfir***
Berita Terkait
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
CEK FAKTA: Mahasiswa Protes Program MBG Saat Ramadhan, Benarkah?
-
Presiden Prabowo Bagi-bagi Kaos Sepanjang Jalan Menuju SMA Taruna Nusantara Malang
-
7 Fakta Pembunuhan Wanita Open BO di Malang, Pelaku Minta Maaf Sebelum Korban Tewas!
-
Gunung Semeru Erupsi 4 Kali, Status Siaga dan Ancaman Awan Panas Mengintai!
-
Arema FC vs Persik Kediri Jadi Laga Penentuan, Marcos Santos: Harus Menang!