SuaraMalang.id - Viral di media sosial anak memergoki ayahnya sedang berduaan dengan wanita lain di sebuah warung STMJ di Kota Malang.
Video tersebut diunggah di sebuah akun Instagram @infomalangraya sekitar tiga hari lalu. Di unggahan tersebut ayah dan wanita lain itu diduga selingkuh dan dikaitkan dengan serial 'Layangan Putus' yang kini sedang banyak dibicarakan.
"Curhatan netizen Malang Raya Lur. Layangan Putus versi Malang," tulis pada keterangan unggahan tersebut akun Instagram tersebut.
Pada video sekitar 41 detik itu terlihat mereka menghampiri seorang laki-laki yang mengenakan celana training warna biru berkaos oblong putih. Kemudian terlihat dua perempuan bersama seorang pemuda datang mendatangi pedagang yang berjualan di emperan toko.
Baca Juga: Viral Istri Nekat Naik ke Atas Mobil Pergoki Suami Selingkuh, Warganet: Efek Layangan Putus
Berdasarkan informasi yang dihimpun, ayah tersebut kini merupakan polisi yang berdinas di Polsek Lowokwaru Polresta Malang Kota.
Menanggapi itu, Kapolresta Malang Kota, Kombes Pol Budi Hermanto membenarkan bahwa itu anggotanya. Namun, belum tentu melakukan perselingkuhan.
"Belum tentu orang duduk minum STMJ bersama itu masuk dalam klausul perselingkuhan," ujar dia ditemui Mapolresta Malang Kota, Kamis (20/1/2022).
Untuk itu, kini Divisi Profesi dan Pengamanan (Propam) Polresta Malang Kota sedang mendalami kemungkinan kasus selingkuh itu.
"Ini masih di dalami Propam pasti bagi anggota Polresta Malang Kota yang melakukan pelanggaran ringan atau tindak pidana saya proses," imbuh dia.
Baca Juga: Viral! Curhat Pilu Istri Pergoki Suami Selingkuh, Ramai Didoakan Gegara Satu Hal Ini
Sementara itu, status anggota tersebut kini masih berstatus suami dari istrinya. Namun, kini anggota tersebut sedang dalam mediasi paska digugat cerai istrinya.
Berita Terkait
-
7 Fakta Ridwan Kamil Laporkan Lisa Mariana ke Mabes Polri Pakai Pasal Ini
-
Profil-Kekayaan 3 Hakim yang Vonis Paula Verhoeven Selingkuh: Kini Dilaporkan ke KY
-
Hotman Paris Kuliti Kejanggalan Paula Verhoeven yang Terbukti Selingkuh: 38 Tahun Jadi Pengacara...
-
6 Fakta Dokter di Malang Diduga Lecehkan Pasien, Kini Dinonaktifkan dari RS
-
Ridwan Kamil Polisikan Lisa Mariana, Atalia Praratya Tulis Pesan Haru: 27 Tahun Menikah...
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
BRImo Versi Bilingual Hadir: Transaksi Makin Lancar, Pengguna Makin Puas
-
Dinilai Sangat Strategis, Pembangunan Tol Malang - Kepanjen Butuh Dana Rp 7,5 Triliun
-
Sekolah Rakyat akan Dibuka di Malang, Ini Kategori Siswanya
-
Pencurian di Malang, CCTV Bongkar Aksi 2 Maling
-
Skandal Rupadaksa Guncang UIN Malang, Rektorat Turun Tangan: Terancam Sanksi Berat