SuaraMalang.id - Sebentar lagi tahun baru. Bagi sebagian orang, tahun baru menjadi momentum perubahan. Makanya banyak yang mempersiapkan resolusi baru di tahun berikutnya.
Berbisnis, melakukan berbagai perjalanan, investasi, membeli rumah, memulai gaya hidup sehat hingga berkeluarga adalah beberapa resolusi yang sering diucapkan menjelang akhir tahun.
Seperi dijelaskan Master Fengshui Indonesia Yohan Suyangga, menyebutkan ada beberapa bisnis yang cukup baik untuk dikembangkan pada 2022 yakni berhubungan dengan transportasi dan ekspedisi.
"Yang berkaitan dengan air, kayu, transportasi, ekspedisi. Penjualan properti akan sedikit naik, tapi harga emas juga akan meroket, karena perang. Nanti ada perang," ujar Master Yohan saat dihubungi ANTARA.
Baca Juga: 3 Zodiak Paling Sial Tahun 2022, Hati-hati Terutama untuk Libra
Selain itu, industri pariwisata dalam negeri juga mengalami perbaikan sehingga usaha wisata akan baik untuk dilakukan.
"Ekspedisi yang akan luar biasa," kata Master Yohan.
Sementara itu, Master Yohan memprediksi bahwa tahun 2022 perekonomian Indonesia semakin baik, terlebih setelah pelaksanaan G20 yang akan berlangsung di Bali.
Menurut Master Yohan, ini akan membawa kebaikan bagi Indonesia dan lebih dipandang di mata dunia.
"Karena Indonesia itu (berada) di selatan jadinya akan membaik, akan terkenal di seluruh dunia. Indonesia akan dikenal lagi sebagai negara besar di dunia. Apalagi dengan adanya G20, memang waktunya Indonesia dikenal dan makin sukses," kata Master Yohan.
Baca Juga: 3 Zodiak Paling Beruntung Tahun 2022, Kehidupan Baru Terasa Lebih Baik
Pada Juni 2022, diprediksi segalanya membaik baik dari segi ekonomi maupun kesehatan. Indonesia juga akan menjadi barometer bagi dunia.
Berita Terkait
-
7 Tanaman Fengshui Pembawa Energi Positif, Rumah Tenang Rezeki Lancar
-
Larangan Jurnalisme Investigasi Disebut Pelemahan Demokrasi, Publik: OTW Neo Orba
-
Konsultan Fengshui Lely Lv: Bicara Berdasarkan Data, Bukan Indra Keenam
-
Mobile Legends Masuk Daftar Game Esports Paling Banyak Ditonton di Dunia Selama 2022
-
Penipuan Publik, Buruh Desak Presiden Jokowi Cabut Perppu Cipta Kerja
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
Terkini
-
Dinilai Sangat Strategis, Pembangunan Tol Malang - Kepanjen Butuh Dana Rp 7,5 Triliun
-
Sekolah Rakyat akan Dibuka di Malang, Ini Kategori Siswanya
-
Pencurian di Malang, CCTV Bongkar Aksi 2 Maling
-
Skandal Rupadaksa Guncang UIN Malang, Rektorat Turun Tangan: Terancam Sanksi Berat
-
Misteri Tumpukan Sampah di Singosari Malang, Tutupi Jalan Desa