SuaraMalang.id - Hujan deras yang mengguyur Kota Malang, Jawa Timur pada Rabu (1/12/2021) siang menyebabkan banjir di beberapa wilayah. Salah satunya melanda Pasar Besar Malang.
Dalam video yang diunggah oleh akun instagram @ngalamlop, terlihat banjir menggenangi daerah lantai 1 Pasar Besar.
Terlihat banjir semata kaki orang dewasa menggenangi pasar. Air yang menggenang tampak jernih. Sejumlah pedagang tampak pasrah ketika air menggenang di depan lapak mereka.
"Min banjir di dalem pasar besar makin parah," tulis seorang warganet di dalam video.
Kota Malang sebelumnya diguyur hujan selama dua jam. Selain pasar besar, banjir juga melanda kawasan Pasar Besi yang terletak di Jalan Peltu Sujono.
Unggahan tersebut kemudian ramai komentar dari warganet.
"Sek sibuk gantangan ambe alun2," ujar @yudhi***
"Dikek i iwak koi apik soal e bening banyu e," ucap @dwi***
"Banjir nya bening ya, ga buteks," imbuh @baby***
Baca Juga: Viral Warga Ngaku Buta Setelah Divaksin AstraZeneca, Dinkes : Belum Bisa Dipastikan
"rasa ingin berendam," kata @rgly***
Warganet lainnya menyarankan supaya wacana renovasi Pasar Besar Malang dapat segera direalisasikan, bukan justru ditentang.
"Kyk ngono arep direnovasi gak gelemm," kata @a_i***
"Makannya di renov aja..khan enak...samean enak..pengunjung pun senang dengan suasana baru Pasar Besar. Lumayan toh siapa tau perekonomian berkembang setelah di renov," ujar @moy***
"parah psr besar saiki jemek bocor ati2 lek mlaku pas udan ndek jero lho koyok ngono, kok gk mdang direnov seh??," kata @titin***
Kontributor : Fisca Tanjung
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 5 Mobil Bekas Toyota Pengganti Avanza, Muat Banyak Penumpang dan Tahan Banting
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Januari 2026: Ada Arsenal 110-115 dan Shards
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
Pilihan
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
Terkini
-
Laka Lantas Kota Malang Renggut 12 Nyawa Selama 2025, 245 Orang Luka-luka
-
Kota Malang Siapkan Rekayasa Lalu Lintas Saat Nataru 2026, Begini Skema Dishub
-
Pengamanan Wisata Malang Diperketat Jelang Nataru, Polisi Siaga di 183 Destinasi Favorit!
-
54 Napi Lapas Kelas I Malang Dapat Remisi Natal 2025, Tak Ada yang Langsung Bebas!
-
Arema FC vs Madura United Berakhir Dramatis, Duel Sengit di Kanjuruhan Gagal Beri Tiga Poin