SuaraMalang.id - Xiaomi dikabarkan bakal kembali meluncurkan produk barunya pada 2022 nanti, yaitu Redmi Note 11T 5G. Padahal, Oktober lalu pabrikan ponsel asal China ini sudah meluncurkan Redmi Note 11.
Sebuah laporan bahkan mengabarkan bahwa Redmi Note 11T 5G yang akan dibekali dengan chip Snapdragon akan dirilis di India di 30 november 2021 seperti dilansir dari GSM Arena, Senin.
Redmi Note 11T 5G dikabarkan memiliki spesifikasi di antaranya Dimensity 810 SoC, untuk layarnya akan dilengkapi dengan layar selebar 6,6 inch FullHD+ dengan 90Hz display.
Untuk daya dijanjikan tetap memiliki daya besar dengan baterai 5000 mAh dan pengisian cepat 33 watt.
Baca Juga: Produk Xiaomi Soundbar Anyar Bakal Hadir ke Pasar Global
Dari segi sistem operasi, ponsel itu akan dilengkapi dengan Android 11 dengan tiga opsi memori yaitu 6GB/64 GB, 6GB/128 GB, dan 8GB/128 GB.
Bagian kamera akan dilengkapi dengan kamera utama sebesar 50 megapiksel serta kamera ultrawide 8megapiksel dan kamera depan 16 megapiksel.
Ponsel ini akan tersedia dalam tiga warna yaitu Stardust White, Matte Black, serta Aquamarine Blue.
Meski demikian terkait harga masih belum diketahui. ANTARA
Baca Juga: Xiaomi Rilis Redmi Note 11 di Tahun 2022, Pakai Snapdragon Handal Ini?
Berita Terkait
-
Mi Remote Didesain Ulang: Tampilan Baru, Fitur Lebih Lengkap, Sesuai HyperOS 2.0
-
Gokil! Xiaomi 15 Hadirkan 28 Pilihan Warna, Mulai dari Standar hingga Diamond Edition
-
HyperOS 2.0 Hadir, 16 HP Redmi Ini yang Pertama Menikmatinya
-
Mirip Dynamic Island, Xiaomi Hadirkan Fluid Cloud di HyperOS 2.0
-
Redmi K80 Pro Ungkap Teaser Anyar, Janjikan Performa Garang!
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Arema FC Genjot Fisik Jelang Lawan Madura United
-
Singo Edan Incar 3 Poin di Kandang Madura United, Usai Jeda FIFA Matchday
-
Hilang Sepulang Ngaji, Remaja Putri Ditemukan Tewas di Sawah Dekat Rumah
-
300 Personel Kawal Debat Pilkada Malang, Senjata Api Dilarang! Ada Apa?
-
Geger! Bayi Dibuang di Teras Rumah Warga Malang, Begini Kondisinya