SuaraMalang.id - Pemerintah kembali memperpanjang subsidi listrik hingga Desember 2021. Maka, subsidi listrik PLN untuk September 2021 masih akan berlaku.
Cara cek subsidi listrik PLN September 2021. Subsidi listrik PLN September 2021 berlaku bagi pelanggan rumah tangga 450 VA hingga 900 VA.
Perpanjangan diskon token listrik dilakukan sebagai stimulus di masa pandemi Covid-19.
"Perpanjangan stimulus ketenagalistrikan meliputi diskon tarif listrik bagi pelanggan rumah tangga 450 VA dan 900 VA, pelanggan bsinis kecil 450 VA, dan pelanggan industri kecil 450 VA," kata Direktur Pembinaan Pengusahaan Ketenagalistrikan Kementerian ESDM Ida Nuryatin Finahari dalam keterangan resminya.
Baca Juga: Ketentuan Pelanggan Untuk Dapatkan Subsidi Listrik PLN September 2021
Besaran subsidi listrik PLN September 2021
Subsidi tarif listrik akan disalurkan melalui dua skema. Bagi pelanggan pascabayar diskon akan langsung dipotong melalui tagihan rekening listrik. Bagi pelanggan prabayar, diskon akan diberikan saat proses pembelian token listrik.
Batas konsumsi listrik untuk pelanggan 450 VA adalah sebesar 324 kWh atau setara 720 jam nyala dengan diskon listrik PLN 50%. Jika pelanggan 450 VA sampai melewati maksimal batas atas, maka pelanggan akan menggunakan listrik berbayar sesuai aturan berlaku.
Sementara itu bagi pelanggan 900 VA subsidi, batas atas penggunaan diskon listrik PLN sebesar 648 kWh atau setara 720 jam dengan diskon 25%. Jika pengguna daya 900 VA Subsidi pemakaiannya melebihi batas atas, maka akan dikenakan listrik berbayar sesuai aturan yang berlaku.
Cara cek subsidi listrik PLN September 2021
Baca Juga: Subsidi Listrik PLN September 2021, Ini Ketentuan Pelanggan yang Mendapatkannya
Pelanggan juga dapat mengecek sendiri subsidi listrik PLN September 2021 bagi pelanggan 450 VA dan 900 VA subsidi baik melalui situs pln.co.id dengan langkah-langkah berikut.
Berita Terkait
-
Rp 150 Ribu Menanti! Dapatkan Saldo DANA Kaget Gratis untuk Bayar Token Listrik
-
Buruan Ambil Saldo Dana Kaget Asli Hari Ini Sabtu 12 April 2025, Bisa Buat Beli Token Listrik
-
Klaim Saldo DANA Kaget di Link Ini, Siap-siap Dapat Token Listrik Gratis!
-
Ada Saldo DANA Gratis, Bisa Buat Bayar Tagihan Listrik
-
CEK FAKTA: PLN Beri Voucher Token Gratis Rp250 Ribu untuk Daya 450-2.200 VA
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
BRImo Versi Bilingual Hadir: Transaksi Makin Lancar, Pengguna Makin Puas
-
Dinilai Sangat Strategis, Pembangunan Tol Malang - Kepanjen Butuh Dana Rp 7,5 Triliun
-
Sekolah Rakyat akan Dibuka di Malang, Ini Kategori Siswanya
-
Pencurian di Malang, CCTV Bongkar Aksi 2 Maling
-
Skandal Rupadaksa Guncang UIN Malang, Rektorat Turun Tangan: Terancam Sanksi Berat