SuaraMalang.id - Agresi militer Israel ke Yerusalem, Tapi Barat dan Jalur Gaza beberapa pekan terakhir ini mengakibatkan 8.500 warga sipil terluka. Sejumlah 277 warga dilaporkan tewas, termasuk 70 anak-anak dan 40 wanita.
Hal itu diungkap Menteri Kesehatan Palestina Mai Alkaila dalam konferensi persnya pada Minggu 23 Mei 2021, dilansir dari Antara, Senin (24/5/2012). Alkaila juga mengatakan, bahwa kementerian memantau ada 89 pelanggaran terhadap pusat perawatan dan kendaraan ambulans.
Pelanggaran yang dimaksud, lanjut dia, merupakan pelanggaran mencolok terhadap semua konvensi dan perjanjian internasional serta Konvensi Jenewa Keempat.
Ia menambahkan, bahwa ada dua orang dokter tewas di Jalur Gaza. Kemudian sejumlah staf medis terluka, termasuk seorang dokter dalam kondisi kritis.
Baca Juga: Galang Donasi, Fadil Jaidi Pengin ke Palestina
Pengeboman Israel, masih kata Menteri Alkaila, menargetkan berbagai pusat medis dan klinik, termasuk Rumah Sakit Beit Hanoun, Indonesia, dan al-Shifa.
Ia menegaskan, serangan membabi buta militer Israel dengan menargetkan warga sipil dan pusat medis bukti nyata pelanggaran.
Selain itu, lanjut dia, bangunan milik Kementerian Kesehatan di Jalur Gaza juga hancur diserang Israel. Kemudian serangan terhadap paramedis di Masjid al-Aqsa, di lingkungan Sheikh Jarrah di Yerusalem, dan di Tepi Barat, adalah tambahan bukti pelanggaran yang dilakukan Israel.
Pelanggaran tersebut merupakan kejahatan perang dan dapat dihukum berdasarkan hukum internasional.
(Antara)
Baca Juga: Usai Gencatan Senjata, Israel Diduga Kembali Tangkap Warga Sipil Palestina
Berita Terkait
-
3 Alasan Netanyahu Sepakat Akhiri Perang di Lebanon
-
Bakal Tangkap Benjamin Netanyahu, Inggris: Kami Selalu Berkomitmen Terhadap Kewajiban Hukum Internasional
-
Kesepakatan Gencatan Senjata Hizbullah dan Israel Hampir Selesai? Qassem Hashem Ungkap Hal Ini
-
Warisan Budaya di Lebanon dan Gaza Hancur Akibat Gempuran Israel, UNESCO: Kejahatan Perang
-
Liga Arab Bersatu Tolak Agresi Israel, Perang Regional di Depan Mata?
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Firhando Tiba-tiba Sampaikan Maaf ke ASN Kota Batu
-
Seribuan Lebih Suami Istri di Kota Malang Cerai, Faktornya Paling Banyak Judi
-
Viral Video Perundungan Pendukung Salah Satu Paslon Pilwali Kota Batu
-
Nahas, SMK Muhammadiyah Malang Rugi Rp35 Juta Akibat Kebakaran
-
HIPMI Kota Batu Pecah Kongsi di Pilwali Kota Batu, Anggota ke Gumelar-Rudi