SuaraMalang.id - Persela Lamongan kembali menelan kekalahan. Terkini, Laskar Joko Tingkir takluk 2-3 dari Persikabo Bogor pada pekan ke-30 Liga 1 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Rabu (9/3/2022).
Gol Persela Lamongan dicetak Gian Zola serta Riyatno Abiyoso, sedangkan Persikabo Bogor dicetak oleh Andy Setyo, Didik Wahyu, dan Ciro Alves.
Kekalahan itu membuat Persela masih tertahan di posisi 17 klasemen sementara Liga 1 dengan 20 poin. Sedangkan bagi Persikabo, tambahan tiga poin membuatnya naik ke peringkat 11 dengan raihan 34 poin dari 30 laga.
Jalannya Pertandingan
Baca Juga: Persikabo Berhasil Kalahkan Persela, Ciro Alves Bakal Hengkang?
Pada babak pertama, Persela mengambil inisiatif menyerang terlebih dahulu dan melakukan ancaman ke gawang Persikabo ketika Malik Risaldi melepaskan tembakan keras dari luar kotak penalti, namun masih bisa ditepis Syahrul Trisna.
Selanjutnya giliran gelandang Persela Gian Zola yang mengancam gawang Persikabo, namun upayanya masih belum menemui sasaran sehingga bola keluar lapangan permainan.
Persikabo mampu unggul terlebih dahulu pada menit ke-42 ketika Ciro Alves mengeksekusi tendangan bebas dan mengirimkan umpan ke kotak penalti dari Persela.
Bola yang disambut oleh sundulan Dimas Drajad selanjutnya dikirimkan kepada Andy Setyo yang berdiri bebas di depan gawang Persela dan tidak kesulitan untuk mencetak gol sehingga skor berubah menjadi 1-0.
Pada babak kedua, Persela kembali mengambil inisiatif menyerang terlebih dahulu dan mampu menyamakan kedudukan pada menit ke-53 melalui tendangan dari Gian Zola yang mengubah skor menjadi 1-1.
Baca Juga: Hasil Liga 1: Hujan Gol di Gianyar, Tira Persikabo Bungkam Persela Lamongan 3-2
Persikabo kembali unggul pada menit 64, berawal dari tendangan bebas yang dieksekusi oleh Ciro Alves, Didik Wahyu mampu menanduk bola dan mengubah skor menjadi 2-1.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
BRI Liga 1: Paul Munster Tak Remehkan Arema FC, Persebaya Surabaya Siap Tempur!
-
Persis Solo Lanjutkan Tren Positif, Ong Kim Swee Soroti Catatan Clean Sheet
-
Perasaan Takjub Luar Biasa Pelatih Semen Padang Bikin Persija Bertekuk Lutut
-
Anak Asuh Eks Barcelona Tutup Muka Lihat Persija Dihajar Semen Padang
-
Macan Kemayoran Ditanduk Kabau Sirah, Pelatih Persija: Kami Buruk, Mereka Lapar
Terpopuler
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Ciro Alves pada Musim Depan
- 5 Rekomendasi Body Lotion Lokal untuk Mencerahkan Kulit, Harga Mulai Rp17 Ribu
- Cyrus Margono Terancam Tak Bersyarat Bela Timnas Indonesia di Piala AFF U-23 2025
- Rangkaian Skincare Viva untuk Memutihkan Wajah, Murah Meriah Hempas Kulit Kusam
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp70 Jutaan: Lengkap dengan Spesifikasi dan Estimasi Pajak
Pilihan
-
Hasil Seri Kontra Arema FC Bikin Bangga Persebaya, Ini Penyebabnya
-
Pratama Arhan Mulai 'Terbuang' dari Timnas Indonesia, Mertua Acuh: Terserah
-
Heboh Wahana Permainan di Pasar Malam Alkid Keraton Solo Ambruk
-
7 Rekomendasi Mobil Bekas Jepang-Eropa Harga di Bawah Rp100 Juta
-
Lulu Hypermarket BSD Milik Muslim Kaya Bangkrut, Punya Harta Rp 93 Triliun
Terkini
-
BRI Dorong "Bali Nature" Go Internasional, Begini Perjalanan Suksesnya
-
Gomes: Arema FC Vs Persebaya Laga Penting
-
Serius Pangan Nusantara Melaju, BRI Dukung UMKM Kopi hingga Kancah Dunia
-
Arema FC Bakal Mati-Matian Meski Tanpa Penonton, Persebaya Siapkan Strategi Khusus
-
UMKM EXPO(RT) BRI 2025 Buka Akses Global Bagi Produk Herbal Kamandalu Ashitaba